SuaraKalbar.id - Seorang mertua pria berinisial KM tega memperkosa menantunya sendiri di Kecamatan Rasau Jaya, Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat. Peristiwa pemerkosaan itu sendiri bahkan terjadi saat korban belum menjadi istri dari anak pelaku.
Kasi Penmas Polres Kubu Raya Aiptu Ade mengungkapkan bahwa alasan KM melakukan pemerkosaan tersebut karena sang yang tinggal serumah dengannya kerap memakai baju minim.
“Diakui pelaku jika korban ini kerap menggunakan pakaian yang pendek sehingga membuat pelaku tertarik dan nekat melakukan hal tersebut,” kata Aiptu Ade seperti dikutip dari suarakalbarcoid jejaring suara.com, Selasa (02/01/2024) siang.
Berdasarkan pengakuan KM, pemerkosaan tersebut telah terjadi sebanyak dua kali. Dalam melancarkan aksinya, KM selalu mengancam akan memisahkan korban dengan anaknya jika tidak menuruti kemauan pelaku.
Mirisnya, KM melakukan pemerkosaan tersebut di kebun sawit, tak jauh dari anaknya atau suami korban berada.
“Pelaku melakukan hal tersebut selalu pada siang hari dan di kebun sawit tempat mereka bekerja, mirisnya pada saat kejadian tersebut anak pelaku atau suami korban berada tidak jauh dari lokasi kejadian,” ungkap Ade pula.
Ade mengungkapkan bahwa KM saat ini telah diamankan dan pihaknya masih melakukan pendalaman terhadap kasus tersebut.
Berita Terkait
-
Momen Aaliyah dan Anofial Asmid Jadi Sorotan, Batalkah Wudhu jika Ayah Mertua Sentuh Menantu?
-
Anofial Asmid Sebut Wudhunya Tak Batal saat Menyentuh Aaliyah Massaid, Bagaimana Hukumnya Dalam Islam?
-
Ayah Mertua Elus-elus Perut Aaliyah Massaid Setelah Wudhu, Netizen Berdebat: Ajaran Siapa Sih?
-
Norma Risma Bongkar Kondisi Hubungannya dengan Ibu Kandung yang Selingkuh dengan Suaminya
-
Perankan Norma Risma Korban Perselingkuhan Suami dan Ibu Kandung, Tissa Biani Minta Izin ke Orangnya Langsung
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
-
Cetak Sejarah, Yokohama Marinos Bangga Sandy Walsh Dipanggil ke Timnas Indonesia
Terkini
-
Tugu Khatulistiwa Pontianak Muncul di Promosi Squid Game Season 3
-
Jadwal Imsak dan Salat di Pontianak, Kamis 13 Maret 2025
-
Pemerintah Kubu Raya Pastikan Pemberian THR, Termasuk untuk Ojek Online dan Kurir
-
Pengepul Bensin Diduga Lalai, 2 Kios dan Gerobak di Pontianak Ludes Terbakar!
-
Viral Video Penumpang Citilink Pontianak-Surabaya Melahirkan di Pesawat