SuaraKalbar.id - Beberapa waktu lalu, warga Pontianak digemparkan dengan laporan hilangnya seorang anak bernama Ahmad Nizam Alfahri, seorang bocah berusia 6 tahun yang terakhir terlihat mengenakan baju kaos bergaris biru.
Ahmad, yang berdomisili di Jalan Purnama Agung, Kota Pontianak, dilaporkan hilang oleh keluarganya setelah tidak kembali ke rumah pada hari yang sama.
Keluarga segera menyebarkan informasi mengenai kehilangan ini melalui media sosial dan meminta bantuan warga untuk menemukan anak mereka.
Namun, pada hari ini Kamis (22/8/2024), kabar duka datang dari pihak keluarga. Ahmad ditemukan meninggal dunia di dekat rumahnya, dalam kondisi yang sangat memprihatinkan.
Baca Juga: 5 Korban Tewas dalam Kebakaran di Pontianak Timur Ditemukan Terpisah
Menurut laporan yang diterima, jasad Ahmad ditemukan dalam karung, dan diduga menjadi korban pembunuhan yang dilakukan oleh ibu tirinya sendiri.
Tante korban, Zalikhah, mengonfirmasi berita tragis ini melalui unggahan di grup facebook "Jual Beli Pontianak" menggunakan akun Zalikhah Zalikhah Hidayat.
"Saya selaku Tante korban Memberikan Informasi.. Bahwasanya Keponakan saya yg hanya Lang (hilang, red) d Pontianak ditemukan MENINGGAL DUNIA lokasi dkt rumah ditemukan dalam KARUNG dibunuh OLEH IBU TIRI Nya sendiri..," ungkap Zalikhah seperti dikutip suarakalbar.id, Kamis.
Ia juga memohon bantuan dari masyarakat online untuk menyebarkan foto ibu tiri korban yang diduga terlibat dalam kasus ini.
Keluarga Ahmad kini tengah berduka atas kehilangan yang menyakitkan ini, dan proses hukum atas kejadian ini masih berlanjut.
Baca Juga: Merinding! Pemuda di Sanggau Gorok Leher Ayah Kandungnya dengan Parang
"Ponakan saya baru dtemukan oleh polisi dalam sebuah Karung. Kami sangat Berduka saat ini. Mohon Bantu UP foto Perempuan kurang ajar ini," kata Zalikhah.
Berita Terkait
-
Kasus Pembunuhan Jurnalis Juwita Oleh Oknum TNI, LPSK Lindungi 4 Saksi Kunci
-
Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
-
Melahirkan Generasi Muda Nasionalis dalam Buku Indonesia Adalah Aku
-
Bersyukur atas Putusan Hak Asuh Anak, Paula Verhoeven Pamer Kebersamaan dengan Kiano dan Kenzo
-
Viral Aniaya Korban Gegara Dituduh Rebut Pacar, Begini Nasib 3 ABG di Tambora usai Ditangkap Polisi
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini