SuaraKalbar.id - Temuan sesosok mayat laki-laki di Desa Baru, Kecamatan Nanga Pinoh, Kabupaten Melawi, Kalimantan Barat menggegerkan warga, Jumat (14/8/2020) pagi.
Saat ditemukan mayat dalam posisi mengapung di sungai dan mengenakan kaus berwarna merah.
Mengetahui penemuan tersebut, aparat Polres Melawi langsung turun ke lokasi untuk melakukan evakuasi.
Belakangan diketahui identitas korban adalah DS, seorang pasien rehabilitasi narkoba asal Pontianak.
Baca Juga: Sindiran Nyelekit Jokowi ke Media: Cuma Cari Jumlah Like dan Click
Ketua Rehabilitasi Berbasis Masyarakat (RBM) Kota Juang, Marumi menuturkan bahwa DS sempat kabur sebelum ditemukan meninggal dunia. Pihaknya lantas melapor ke polisi.
"Korban kabur dari tempat rehab sejak Rabu (12/8) sekitar pukul 08.00 WIB. Kita sudah melakukan upaya pencarian dan melaporkan kejadian ini ke Polrs Melawi," ujar Marumi seperti dikutip dari suarakalbar.co.id--jaringan Suara.com.
Senada dengan hal itu, seorang petugas pendamping korban di pusat rehabilitasi, Dedky Yandha juga mengorfirmasi DS melarikan diri sebelum masa rehabnya selesai.
"Korban sudah beberapa kai direhab di tempat lain. Korban semestinya selesai menjalani rehab pada 15 Agustus 2020," kata Dedky.
Ia juga menerangkan bahwa korban tidak bisa berenang. Hal ini diduga menjadi penyebab korban tewas.
Baca Juga: Beredar Video Porno Eks Anggota DPRD di Papua Main di Hotel Bikin Shock
Berita Terkait
-
Fakta Ngeri Tukang Jagal Pemutilasi Eks Istri Siri: Nyabu Dulu, Fauzan Kondisi Nge-Fly saat Penggal Kepala Korban
-
Geger Bule Swiss Tewas di Kosan Tanjung Priok, Korban Filip Sempat Curhat soal Cewek Misterius ke Pemilik Kos
-
Polisi Identifikasi Penemuan Mayat Tanpa Kepala di Muara Baru, Inisialnya SH
-
Detik-detik Temuan Mayat Wanita Tanpa Kepala di Muara Baru Jakut, Berawal dari Kantong Besar Mengambang
-
Ngeri! Geger Mayat Wanita Tanpa Kepala di Muara Baru Jakut, Korban Pembunuhan?
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Polda Kalbar Perketat Pengawasan Politik Uang Jelang Pilkada Serentak 2024
-
Golkar Kalbar Gelar Sayembara Tangkap Pelaku Politik Uang di Pilgub 2024
-
Kebakaran Hebat Melanda Pasar Melati di Kubu Raya, 8 Kios Hangus Terbakar
-
Kenapa Samsung S24 Ultra Mahal?
-
Kasus Korupsi BP2TD Mempawah Terus Berjalan, Polda Kalbar Pastikan Tidak Mandek