SuaraKalbar.id - Viral di media sosial pernikahan sejoli lanjut usia (Lansia) disebut di Kabupaten Sidrap, Sulawesi Selatan.
Pernikahan tersebut seketika membuat warganet terbawa perasaan hingga melampiaskan reaksi beragam.
Potret pernikahan pasangan yang sudah memasuki usia kakek dan nenek ini beredar di sejumlah platform media sosial. Salah satunya di Facebook.
Akun Bang Soel Jr mengunggah foto pernikahan di grup KKBS Bersatu. Terlihat kakek dan nenek memakai pakaian pernikahan adat bugis, berwarna keemasan.
Baca Juga: Pernikahan Pasangan Lansia Ini Bikin Heboh Warganet
Ekspresi pasangan ini pun terlihat bahagia. Didampingi sejumlah pendamping pengantin anak-anak yang juga berpakaian adat. Melakukan foto bersama.
"Yang lagi viral. Pernikahan yang disaksikan anak cucunya di Sidrap," tulis Soel di grup KKBS.
Ratusan warganet pun merespon foto pernikahan ini dengan berbagai simbol dan komentar. Umumnya mendoakan agar pasangan ini bahagia sebagai suami istri.
Tapi, ada juga netizen yang merasa kalah dengan keberanian kakek dan nenek ini menikah.
"Aweee nakalasika nenek sama kakek (saya dikalahkan oleh nenek dan kakek)," tulis Arni Arni.
Baca Juga: Bikin Baper Para Jomblo, Kakek-Nenek Menikah di Sidrap
Sementara Gustiar Suyuti Sennang mengaku termotivasi dengan pernikahan ini.
Berita Terkait
-
Buntut Saweran Rp150 Juta, Nathalie Holscher Desak Bupati Sidrap Jelaskan Alasan Disuruh Minta Maaf
-
Nathalie Holscher Ogah Minta Maaf, Tapi Siap Lakukan Promosi untuk Kota Sidrap
-
Kekayaan Syaharuddin Alrif, Bupati Sidrap Desak Nathalie Holscher Minta Maaf Usai Disawer Rp150 Juta
-
Sosok DJ Una, Pernah Disawer Gak Kalah Banyak dari Nathalie Holscher di Sidrap
-
Nathalie Holscher Ogah Minta Maaf Walau Didesak Bupati Sidrap: Tutup Aja Club-nya!
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Lewat BRI, Batik Tulis Khas Lamongan Jadi Kondang di Pasar Global
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan