SuaraKalbar.id - Seorang warga meninggal di RSUD dr Rubini Mempawah meninggal positif corona. Dia diisolasi dan akhirnya meninggal, Rabu (14/10/2020) pukul 13.00 WIB.
Juru Bicara Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Kabupaten Mempawah, Mukhtar Siagian menjelaskan jika warga itu itu meninggal dunia di rumah sakit.
"(Kemarin) sore juga langsung dilaksanakan pemakaman dengan protap Covid-19,” kata Mukhtar.
Dijelaskan, pasien yang meninggal tersebut berjenis kelamin laki-laki, usia 44 tahun, warga salahsatu desa di Kecamatan Sungai Kunyit.
Ia mulai dirawat di RSUD dr Rubini pada 6 Oktober 2020 dengan keluhan demam, batuk, sakit tenggorokan, sesak nafas, nyeri otot sampai diare.
penyakit diabetes melitus (DM), dengan hasil rapid test reaktif.
“Pada 6 Oktober tersebut, yang bersangkutan langsung diambil Swab Test PCR dan dirawat di ruang Isolasi. Lalu pada 10 Oktober, hasil swab keluar dan dinyatakan terkonrmasi positif,” ungkap Mukhtar lagi.
Namun setelah delapan hari menjalani perawatan intensif, pasien ini dinyatakan meninggal dunia.
“Proses pemakaman dilaksanakan oleh Tim Puskesmas Sungai Kunyit, Tim RSUD dr Rubini, Tim Dinas Kesehatan dan juga dibantu petugas TNI/Polri. Pemakaman berjalan lancar,” tutupnya.
Baca Juga: LBM Eijkman: Tetap Wajib Protokol Kesehatan, Meski Vaksin Corona Ditemukan
Dengan meninggalnya seorang pasien ini, maka jumlah pasien terkonrmasi positif di Kabupaten Mempawah, per 14 Oktober malam, menjadi 70 orang.
Dengan rincian, sembuh bertambah menjadi 46 orang, isolasi mandiri 21 orang dan meninggal dunia 3 orang.
Berita Terkait
-
5400 Telur Penyu Diselundupkan: Jejak Digital Ungkap Kongkalikong Sipil-TNI di Kalbar
-
Dua Kabupaten Tetapkan Status Darurat Asap, 1.038 Titik Panas Terdeteksi di Kalbar
-
Warga Kalbar Resah Transmigrasi Rampas Tanah? Menteri Beri Klarifikasi Soal Kuota 30%
-
Mengenal COVID-19 'Stratus' (XFG) yang Sudah Masuk Indonesia: Gejala dan Penularan
-
Kalbar Jadi Pintu Jual Beli Bayi ke Singapura, KPAI Minta Penyelidikan Diperluas
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Surabaya Heboh! Consumer BRI Expo Tawarkan KPR Super Ringan
-
Dukung Akses Keuangan Merata, BRI Andalkan 1 Juta AgenBRILink dengan Transaksi Rp1.145 Triliun
-
Hadir di Medan, Regional Treasury Team BRI Tawarkan Solusi Keuangan Lengkap bagi Dunia Usaha
-
Hari Sungai Sedunia, BRI Satukan Generasi Muda Jaga Sungai Jaga Kehidupan
-
BRImo Naik Daun! 43,9 Juta Pengguna Nikmati Layanan Digital BRI