SuaraKalbar.id - Warga Kecamatan Segedong, Kabupaten Mempawah, Kalimantan Barat digegerkan dengan penemuan bayi perempuan di dalam kardus.
Bayi itu pertama kali ditemukan oleh Long, seorang petani saat hendak pergi ke sawah, Kamis (22/10/2020). Lokasi penemuan berada di pintu air persawahan RT 012/003, Dusun Parit Wak Paik, Desa Peniti Dalam I.
Dikutip dari Suarakalbar.co.id (jaringan Suara.com) kronologinya, saat hendak melewati pintu air, Long melihat sebuah kotak kardus
Ia lalu menghampiri kotak itu dan seketika dibuat terkejut. Ada sesosok bayi peerempuan cantik dalam kardus tersebut.
Baca Juga: Positif Corona di Kalbar Tembus 1.311 Orang, 77 Persen Sembuh
Bayi tersebut tampak tertidur pulas.Di samping tubuh sang bayi, ada pampers. Namun tidak ada identitas.
Long lantas membawa bayi itu pulang ke rumahnya. Sontak kabar penemuan bayi ini menggegerkan warga Dusun Parit Wak Paik.
Mereka berbondong-bondong mendatangai rumah Long untuk melihat kondisi bayi malang yang dibuang tersebut.
Warga kemudian melaporkan kejadian tersebut ke Mapolsek Sedeong. Terkini, kasus penemuan bayi ini telah ditangani Polsek Segedong.
Baca Juga: Sakit-sakitan, Kadis Perumahan Mempawah Firdaus Mengundurkan Diri
Berita Terkait
-
Kabar Gembira! UMK Kalimantan Barat 2025 Dipastikan Naik: Tembus Rp 3,5 Juta?
-
Modal Cuma-Cuma dari Astra, Warga Gang Durian Bertahan Budidaya Ikan Nila Meski Tantangan Menghadang
-
Dimana Lokasi Kantor Desa Mirip Istana Garuda IKN? Publik Terbelah Gegara Desain Kepalanya
-
Ekowisata Penyu Kecamatan Paloh Tingkatkan Pendapatan Masyarakat Setempat
-
Ekspedisi Rupiah Berdaulat 2024 Tekankan Mata Uang dan Kedaulatan, Bidik Daerah 3T Kalimantan Barat
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Kecelakaan Tragis di Jalan Trans Kalimantan: Seorang Pengendara Motor Tewas di Tempat
-
Aston Pontianak Ajak Masyarakat Meriahkan Pilkada Serentak dengan Promo Menarik dan Tantangan Kreatif
-
Banjir Kembali Rendam Desa Darit Landak, Ketinggian Air Capai 80 Centimeter
-
Ngeri! Ngaku Lihat Pria Lain di Kamar Istri, Suami di Kalbar Ngamuk Bacok 3 Orang
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities