SuaraKalbar.id - Terekam kamera sebuah momen menggelitik saat dua pemuda kena razia polisi karena kedapatan boncengan lawan arus.
Bukannya menegangkan, razia polisi tersebut justru diwarnai dengan tingkah kocak.
Hal itu terlihat lewat video yang dibagikan kanal YouTube Raimasbackbone Official pada 20 Februari lalu.
Mulanya Bripka Ambarita bersama beberapa rekan menghentikan kendaraan dua pemuda yang melintas dengan posisi keliru.
Baca Juga: Sering Lawan Arus? Ini Polisi Tidur yang Bisa Bikin Ban Pengendara Bocor
Dua pemuda itu boncengan nekat lawan arah pada malam hari tanpa helm.
Tampak raut wajah kaget, saat pengendara tersebut diminta menepi oleh Bripika Ambarita. Setelah turun dari sepeda motor matik, mereka kemudian diinterogasi dan barang bawannya diperiksa.
"Jangan pecicilan, kenapa kamu ngelawan arus," tanya Bripka Ambarita dengan nada tinggi.
Pemuda berjaket hijau lalu menjawab, "Kan tadi kita ngelihat maps. Nah terus kita salah".
Mendengar jawaban itu, Bripka Ambarita tak percaya. Ia meledek, "Oh di maps disuruh ngelawan arus?".
Baca Juga: Viral Penampakan Polisi Tidur Unik, Canggih tapi Bisa Bikin Ban Bocor
Kedua pemuda pun bersikukuh dengan jawaban semula.
Berita Terkait
-
Warga Tewas Usai Ditembak Oknum Aparat, Susi Pudjiastuti Sentil Isu Tambang Ilegal: Tutup!
-
Kasus Polisi Berzina hingga Tukang Tipu, 4 Anggota Polda Metro Jaya Resmi Dipecat
-
Terlibat Zina hingga Menipu, 4 Anggota Polda Metro Jaya Dipecat
-
Polisi Cabuli Anak-anak dan Videonya Dijual ke Situs Porno: Tak Pengampunan Bagi Kejahatan Luar Biasa Kapolres Ngada
-
Soroti Rentetan Aksi Kekerasan Polisi, Amnesty International Indonesia Nilai Perlu Dilakukan Reformasi Institusional
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
-
Cetak Sejarah, Yokohama Marinos Bangga Sandy Walsh Dipanggil ke Timnas Indonesia
Terkini
-
Tugu Khatulistiwa Pontianak Muncul di Promosi Squid Game Season 3
-
Jadwal Imsak dan Salat di Pontianak, Kamis 13 Maret 2025
-
Pemerintah Kubu Raya Pastikan Pemberian THR, Termasuk untuk Ojek Online dan Kurir
-
Pengepul Bensin Diduga Lalai, 2 Kios dan Gerobak di Pontianak Ludes Terbakar!
-
Viral Video Penumpang Citilink Pontianak-Surabaya Melahirkan di Pesawat