SuaraKalbar.id - Kota Pontianak akan diguyur hujan disertai petir, Sabtu (6/3/2021). Hal itu berdasarkan catatan Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG).
BMKG juga memperkirakan sebagian kota di wilayah di Indonesia diguyur hujan dengan intensitas bervariasi mulai dari ringan hingga disertai petir.
Dilansir melalui laman bmkg.go.id, pada akhir pekan ini hujan disertai petir mengintai wilayah Bengkulu pada malam dan dini hari, Jambi, Surabaya serta Pontianak di siang hari dan Padang sepanjang hari sejak siang hingga dini hari.
Bandar Lampung menjadi satu-satunya daerah berpotensi diguyur hujan lebat yang berlangsung pada malam hari.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Kota Bekasi Sabtu 6 Maret 2021
Hujan berskala ringan diperkirakan mengguyur kota di Indonesia secara merata, kecuali wilayah Samarinda, Tarakan serta Gorontalo yang diprediksi cerah berawan sepanjang hari.
Sementara laporan terkait prediksi suhu yang relatif dingin terjadi di Bandung berkisar antara 19-30 derajat celcius dengan tingkat kelembapan 75-95 persen.
Sedangkan suhu tertinggi dilaporkan mencapai 25-33 derajat celcius yang dialami sejumlah kota di bagian timur Indonesia seperti Ambon, Kupang dan Mamuju dengan tingkat kelembapan udara berkisar antara 70-100 persen. (Antara)
Berita Terkait
-
Waspada! 4 Lokasi Parkir yang Harus Dihindari Saat Hujan Deras
-
Gempa Bumi Megathrust Kapan Akan Terjadi? BMKG Khawatir Jakarta Seperti Bangkok
-
Chuu 'Only Cry in the Rain,' Ungkapan Perasaan Jujur Hanya saat Hujan Turun
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
Ikut Terawang Nasib Rumah Tangga Ridwan Kamil, Rara Pawang Hujan: Saya Mohon Maaf
Terpopuler
- Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
- Ramadhan Sananta Umumkan Mau Pensiun dari Sepak Bola
- 3 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 12 GB Terbaik Mei 2025
- Selamat Datang Pascal Struijk! Calon Pemain Timnas Indonesia Diarak di Jalan Raya Inggris
- 5 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan: Kamera Oke, RAM Besar Baterai Awet
Pilihan
-
3 Pemain China Jebolan Liga Indonesia: Tak Ada yang Sukses Berakhir Miris
-
Eks Pemain Prancis Ini Cocok Jadi Pelatih Anyar Persija: Mantan Rekan Marc Klok
-
5 Rekomendasi HP Samsung dengan NFC Harga di Bawah Rp 4 Juta, Terbaik Mei 2025
-
Eks Wapres Ma'ruf Amin Lagi-lagi Absen, Sidang Wanprestasi Mobil Esemka Tetap Berlanjut
-
3 Rekomendasi HP Samsung Rp 2 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Besar Performa Handal
Terkini
-
DAPEN Bank Kalbar Diduga Miliki Tanah dari Sertifikat Cacat Hukum, Ahli Waris Gugat
-
Mau Pinjaman KUR Setelah Pensiun? Ini Syarat dan Langkah Mudah dari Bank Kalbar untuk ASN
-
Disdukcapil Pontianak Luncurkan Program 'PECI HAJI', Cetak KIA Sehari Langsung Jadi
-
Pemprov Kalbar Siapkan KUR Bunga Rendah Khusus untuk ASN!
-
20 Hari Pencarian, Kerangka Korban Speedboat Padang Tikar Akhirnya Ditemukan!