SuaraKalbar.id - Mobil dinas kehutanan dari Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Putussibau Utara, wilayah Kapuas Hulu, Kalimantan Barat dibakar orang tak dikenal pada Sabtu (13/2/2021).
Mobil KPH dibakar saat pertugas melaksanakan patroli di Nanga Awin dan Sibau Hulu, lokasi diduga tempat pembalakan liar alias illegal logging di Kapuas Hulu.
Kasus tersebut diusut olh Satreskrim Polres Kapuas Hulu. Namun hingga kekinian, belum ada yang ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus illegal logging maupun pembakar mobil KPH Putussibau.
"Kami masih menunggu saksi ahli untuk penetapan tersangka, belum bisa hadir karena masih ada kegiatan," ujar kepada Antara, di Putussibau, Senin (15/3/2021).
Ia mengatakan apabila saksi ahli sudah memberikan keterangan bisa dinaikkan status tersangka, maka akan dilaksanakan gelar perkara untuk penetapan tersangka.
"Proses hukum tetap berjalan, kami tinggal menunggu saksi ahli salah satunya dari Badan Pemantapan Kawasan Hutan (BPKH)," ucap Imam.
Sementara itu, Kepala Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Kapuas Hulu Utara Mardiansyah berharap proses penanganan kasus dugaan "illegal logging" dan kebakaran mobil dinas petugas kehutanan segera ada kejelasan hukum.
"Kami inginkan persoalan itu segera tuntas, baik dugaan 'illegal logging' maupun persoalan kebakaran mobil dinas kami, jika terbakar apa penyebabnya dan kalau dibakar siapa pelakunya," kata Mardiansyah.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Kolaborasi PUBG Mobile dan Peaky Blinders Hadirkan Thomas Shelby
-
Gotong Royong Petugas Gabungan Bersihkan Rumah Warga dan Gereja Pascabanjir Sekadau Hulu
-
OJK Hentikan 2.263 Entitas Pinjaman Online Ilegal
-
4 Cushion Lokal dengan Hasil Setara Foundation Cair Mahal, Praktis dan Ramah di Kantong
-
OJK Terbitkan Aturan Teknologi Informasi Perkuat Keamanan Digital BPR dan BPR Syariah