SuaraKalbar.id - Warga digegerkan dengan penemuan mayat wanita di Save Hotel Banjarmasin, Kalimantan Selatan Rabu (17/3/2021). Identitas korban pun mulai terkuak.
Wanita itu diketahui berinsial AN (33) warga Jakarta Utara. Korban check in dihotel tersebut bersama seorang pria berinisial ML, warga Banjarmasin pada Minggu (15/3/2021).
Kapolsek Banjarmasin Timur Kompol Susilo menuturkan hingga kekinian pihaknya masih mencari keberadaan ML untuk dimintai keterangan.
"Untuk saat ini masih belum diketahui hubungan si ML dengan korban (AN, red), karena si ML masih belum diketahui posisinya," ungkap Susilo seperti dikutip dari Kanalkalimantan.com (jaringan Suara.com).
Susilo menerangkan di lokasi penemuan mayat wanita di Save Hotel, Banjarmasin, ditemukan dua macam obat, yaitu obat BE (Bodrex Extra) dan sebuah obat yang tidak diketahui namanya.
Dia juga menyebut, secara kasat mata di tubuh korban ditemukan bekas benda tajam. Namun, dia belum bisa memastikan penyebab kematian AN.
Hingga kekinian, pihaknya masih menunggu hasil visum mayat wanita di save hotel.
"Tapi untuk kepastiannya, kita masih menunggu hasil visum dari pihak rumah sakit," sambungnya.
Baca Juga: Sore Nanti, Warga Jakarta di Dua Wilayah Ini Harus Lebih Waspada
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
Terkini
-
Waspada! BMKG Rilis Prakiraan Cuaca untuk Sintang dan Sekadau Sepekan
-
Dinkes Kalbar Tingkatkan Kewaspadaan Superflu, Masyarakat Diminta Tetap Waspada Tanpa Panik
-
6 Imigran Gelap Asal Afghanistan dan Afrika Diamankan di Lombok, Ini Perkaranya
-
Kolaborasi PUBG Mobile dan Peaky Blinders Hadirkan Thomas Shelby
-
Gotong Royong Petugas Gabungan Bersihkan Rumah Warga dan Gereja Pascabanjir Sekadau Hulu