SuaraKalbar.id - Sudah tinggal menghitung hari Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar akan menggelar pernikahan. Serangkaian acara jelang pernikahan sudah dilakukan.
Tak kalah menarik perhatian yakni kehadiran orang terdekat di setiap serangkaia acara. Salah satunya Arsy Hermansyah yang setia mendampingi sang kakak, Aurel Hermansah.
Arsy Hermansyah turut dalam berbagaia acara jelang momen bahagia Aurel Hermansyah.
Gaya bocah berusia 6 tahun yang punya paras cantik itu terlihat menggemaskan. Dia mengenakan sejumlah baju broklat dan menunjukkan pose terbaiknya.
Biar nggak penasaran, ini dia potret Arsy Hermansyah jelang pernikahan Aurel dan Atta seperti dikutip dari Matama.com.
1. Pakai kebaya warna lila
Saat sang kakak menggelar acara lamaran, Arsy tak mau kalah cantik dengan mengenakan kebaya berwarna lila. Rambutnya dikuncir sederhana dan dibiarkan berponi tetap membuat Arsy sangat memesona meski masih 6 tahun.
2. Pakai sanggul Jawa
Di acara siraman, Arsy terlihat anggun dengan sanggul Jawa dipadu dengan kebaya modern. Kakak Arsya Hermansyah itu tampak sangat cantik dan makin mirip Ashanty.
Baca Juga: 5 Potret Anggun Baju Aurel Saat Pengajian, Bikin Netizen Berdecak Kagum
3. Pakai kerudung saat pengajian
Saat pengajian digelar, Arsy tampil cantik dengan kebaya dan kerudung warna hijau. Penampilannya sangat mencuri perhatian penonton.
4. Bak artis Bollywood
Saat hadir di acara henna night, Arsy tak mau kalah berdandan bak artis Bollywood. Ia mengenakan baju ala India dipercantik dengan hiasan kepala dan juga anting.
Itulah potret gemas Arsy Hermansyah.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
4 Pejabat KPU Karimun Ditetapkan Jadi Tersangka Korupsi Dana Hibah
-
Kepala Patung Soekarno di Indramayu Miring gegara Tertimpa Tenda
-
Pawai Cap Go Meh 2026 di Pontianak Digelar Setelah Salat Tarawih
-
BRI Perkokoh Kemitraan Strategis dengan SSMS untuk Tingkatkan Skala dan Keberlanjutan Industri Sawit
-
151 Penyandang Disabilitas Terima Paket Sembako dan Nutrisi