SuaraKalbar.id - Pada Kamis (25/3/2021) sekira pukul 04.50 Wita, terjadi kebakaran di Martapura. Empat toko ludes terbakar dilalap api.
Api berkobar dan melahap sejumlah bangunan. Kebakaran ini diduga dipicu korsleting kulkas.
Dari lemari pendingin minuman itu api menyala lalu merambat ke bagian plafon luar 4 buah toko di Jl Tanjung Rema No 24, RT 04/RW 02, Kelurahan Tanjung Rema Darat, Kecamatan Martapura, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan.
"Sumber api diduga dari korsleting pada bagian lemari pendingin minuman dan merambat ke bagian plafon luar 4 buah toko,” ujar seorang saksi seperti dikutip dari kanalkalimantan.com -- jaringan Suara.com.
Akibatnya, api membakar bagian plafon luar teras depan sepanjang plafon teras empat buah toko. Keempat bangunan pun ludes.
Menurut saksi pemilik bangunan yang terbakar yakni milik Ahmad Fadlullah (30) toko helm, Toko kosong, Toko PS Game data tidak ada, Toko milik Siti Khadijah (30), penyewa Marni (40) toko Bahan rumah tangga dan BBM (penyewa).
Tak berselang lama, pemadam kebakaran terjun ke lokasi.
“Petugas Damkar yang mendapat informasi telah terjadi kebakaran di Tanjung Rema Darat langsung menuju lokasi melakukan pemadaman," tandas Kepala UPT Damkar Banjar Gusti Yudhi.
Baca Juga: Daftar Nama 10 Korban Tewas Kebakaran Matraman, Ada Bayi 1,5 Tahun
Berita Terkait
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
Sinergi Pemerintah Pusat dan Daerah Lewat MikroDOTS: Dorong Kemudahan Akses Layanan bagi UMKM Kalbar
-
Penumpang Motor Tewas Terlindas Truk, Begini Kejadiannya
-
Tiga Tahun Tertputus, Warga Kini Nikmati Kembali Akses Jembatan Sengkuang
-
Dari Desa untuk Negeri: Wenny Hadirkan Layanan Keuangan Modern Lewat AgenBRILink Mulya Motor
-
BRI Perkuat Sektor Produktif UMKM dengan Penyaluran KUR