SuaraKalbar.id - Sejumlah artis secara jujur mengaku hamil duluan sebelum menikah dengan pasangan atau mantan kekasihnya.
Artis hamil duluan dan mengakuinya secara blak-blakan kepada publik dengan alasan khusus hingga menyita perhatian.
Ada artis yang kemudian menikah setelah tahu hamil, tapi adapula yang memutuskan untuk berpisah dan melanjutkan hidup baru.
Selengkapnya, 4 artis hamil duluan sebelum menikah.
Baca Juga: Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Berguru ke Gus Miftah, Ini Wejangannya
Artis Sheila Marcia hamil saat berhubungan dekat dengan Anji tanpa ikatan pernikahan. Anji pun mengakui hal itu dalam sebuah kesempatan.
Mengutip dari Hops.id (jaringan Suara.com), Anji mengaku menjadi orang pertama yang diberitahu Sheila soal kehamilannya. Namun, Sheila Marcia tidak memaksa Anji untuk menanggung semuanya.
“Saat itu usia kehamilan Sheila sudah dua bulan Sheila bilang, ‘Aku hamil dan ini anak kamu’. Dia (Sheila) bilang, ‘Aku nggak maksa kamu untuk tanggung, yang penting aku sudah ngasih tahu kamu kalau ini anak kamu aku akan merasa bersalah jika enggak ngasih tahu kalau dia anak kamu’," ujar Anji.
Keduanya kini bahagia hidup dengan pasangan masing-masing dan kompak membesarkan buah hati mereka.
Baca Juga: Profil Onadio Leonardo, Pamer Kemesraan Meski Beda Agama dengan Istri
2. DJ Irene Agustine
Berita Terkait
-
5 Poin Klarifikasi Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil: Benarkan Kehamilan, tapi...
-
Suami Mualaf, Kesabaran Fasty Nabila Ajari Marcell Darwin Ngaji Tuai Pujian
-
Onadio Leonardo Lari Ketakutan Lihat Kupu-Kupu Terbang, Netizen: Malu Sama Tato Bang
-
Malam Tahun Baru, Marcell Darwin Bagikan Foto Salat Berjamaah Bareng Putranya
-
Habib Jafar Minta Alamat Rumah untuk Kirim Kado Natal, Onadio Leonardo: Mau Kasih Alquran?
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California
-
UMKM Indonesia Tembus Pasar Internasional Lewat FHA-Food & Beverage 2025, Berkat Dukungan BRI
-
Bayar Living Cost Jemaah Haji 2025 Bebas Kendala, Percayakan Kepada Layanan Banknotes SAR dari BRI
-
Hery Gunardi Resmi Menjabat Ketua Umum PERBANAS: Komitmen Baru untuk 20242028
-
BRI Buyback Saham di Tengah Ketidakpastian Ekonomi Global