SuaraKalbar.id - Insiden nahas menimpa seorang pemancing di Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat (Kalbar).
Pemancing tewas terbawa arus di Perairan Jiwai. Korban diketahui bernama Nur Astriadi (19) dan dikabarkan hilang sejak 27 Juli 2021.
Pemuda tersebut dilaporkan terjatuh saat memancing bersama tiga orang temannya di sekitar Pulau Pontianak, tepatnya di wilayah perairan Kecamatan Jawai Selatan.
Tim SAR lantas melakukan pencairan terhadap Nur. Nahasa, korban ditemukan dalam kondisi sudah tak bernyawa di Perairan Paloh.
Baca Juga: Peristiwa Langka, Jutaan Timun Laut Mendarat di Pantai Venesia
"Ditemukan cukup jauh dari lokasi jatuhnya," ujar Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Pontianak Yopi Haryadi sebagaimana dikutip dalam siaran pers, Sabtu (31/7/2021).
Yopi turut berbelasungkawa atas meninggalnya Nur yang tewas tenggelam saat memancing.
"Saya secara pribadi mengucapkan duka cita kepada keluarga korban," kata Yopi.
Dia juga mengimbau warga yang melakukan aktivitas di perairan berhati-hati dan membawa alat keselamatan seperti pelampung.
"Yang dapat dipergunakan saat menghadapi situasi darurat, terlebih saat ini kondisi cuaca di pesisir Kalimantan Barat sedang tidak bersahabat," pesannya. (Antara)
Baca Juga: Warga Dayak di Sambas Puluhan Tahun Menanti Jembatan Baru, Endingnya Melegakan
Berita Terkait
-
Mancing Santai Berujung Menegangkan, Warga Singapura Ini Dapat Tangkapan Tak Terduga
-
Ekowisata Penyu Kecamatan Paloh Tingkatkan Pendapatan Masyarakat Setempat
-
Niat Berburu Ikan, Pemancing Temukan Honda Vario dan Helm Tenggelam di Sungai
-
Viral Kisah Bocah 16 Tahun Nikahi Sahabat Ibunya, Begini Pandangan Islam Soal Pernikahan di Bawah Umur
-
Viral Pernikahan di Sambas, Wanita 41 Tahun Nikahi Remaja 16 Tahun
Terpopuler
- Sritex Resmi PHK Ribuan Karyawannya, BNI jadi Satu-satunya Bank BUMN yang 'Nyangkut' Rp374 Miliar
- Siapa Intan Srinita? TikToker yang Sebut Roy Suryo Dalang di Balik Fufufafa Diduga Pegawai TV
- Pendidikan Intan Srinita, Ketahuan Bersih-bersih usai Sebut Roy Suryo Pemilik Akun Fufufafa?
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Dilaporkan Aliansi Bugis, Denny Sumargo bikin Permintaan Maaf Terbuka
Pilihan
-
Harga Emas Antam Lagi-lagi Jatuh Terjungkal Hari Ini
-
Prediksi Timnas Indonesia vs Jepang: Hanya Misi Sulit, Tapi Bukan Mustahil Garuda!
-
KUR Tak Termasuk Hapus Buku Kredit Macet, Ini Penjelasannya
-
Menakar Persentase Kemenangan Timnas Indonesia vs Jepang, Bukan Mustahil?
-
Siapa Rauf Purnama, TKN Prabowo-Gibran yang Kini Jadi Komisaris Utama Antam
Terkini
-
8 Pesona Tarian Khas Kalimantan Barat: Sebuah Perjalanan Menuju Jiwa Borneo
-
9 Kuliner Khas Dayak yang Wajib Kamu Coba, Nikmatnya Bikin Nagih!
-
Jaringan Narkoba Internasional Terbongkar! 36 Kg Sabu dari Malaysia Digagalkan Masuk Pontianak
-
Maman Abdurrahman Pastikan Kualitas Penyaluran KUR untuk Dukung Usaha Mikro
-
Polda Kalbar Musnahkan 11 Kilogram Narkoba, Intensifkan Operasi di Kampung Beting