SuaraKalbar.id - Pantun ucapan HUT ke-76 RI cocok dibagikan saat Hari Kemerdekaan Ri. Berikut ucapan Dirgahayu Indonesia.
Hari Kemerdekaan Indonesia ke-76 dirayakan esok hari, Selasa, 17 Agustus 2021. Untuk memperigatinya bisa dengan berkirim pantun.
Peringatan HUT ke-76 RI terjadi di tengah situasi pandemi. Namun hal itu tak menyurutkan niat untuk berbagi ucapan Selamat Hari Kemerdekaan RI.
Ucapan Hari Kemerdekaan Indonesia 2021 pun bisa dibagikan lewat media sosial, pantun menarik pun bisa dipilih.
Baca Juga: Pemprov Lampung Minta Masyarakat tak Gelar Perlombaan di HUT ke-76 RI
Selengkapnya, berikut pantun ucapan HUT ke-76 RI seperti dikutip dari Suara.com.
- Sayur ditumis untuk ayah makan
Tidak lupa diberi cabai agar lezat
Selamat HUT RI ke 76 Bapak Ibu Sekalian
Kibarkan bendera kobarkan semangat - Gadis kecil berjalan di sawah pelan
Mengantar bekal beraneka rupa
Detik-detik proklamasi jelang kemerdekaan
Genderang ditabuh menggetarkan jiwa - Buah pinang dibelah kapak
Jadi dua sama dan merata
Kini rakyat harus bersorak kompak
Tentang kemerdekaan dan cita-cita bangsa - Beli ayam dimasak Taliwang
Bumbu diaduk dengan cekatan
Selamat HUT RI ke-76 warganet tersayang
Mari doakan pahlawan yang gugur merebut kemerdekaan - Merah putih berkibar pagi hingga malam
Tanda hari merdeka di depan mata
Dirgahayu Indonesiaku ke-76
Eratnya persatuan impian bangsa - Di sana padi di sini jagung
Dipanen untuk makan bersama
Adil dan makmur harus dijunjung
Agar semua merasakan arti merdeka - Dulu pahlawan rela berjuang
Demi anak cucu nikmati kemerdekaan
Selamat HUT RI teman tersayang
Mari kita rayakan dengan kegembiraan - Merah putih berkibar di langit biru
Diterpa embusan angin berulangkali
Dirgahayu ke-76 Indonesiaku
Kobarkan semangat persatuan dalam hati - Rakyat berkumpul bersuka ria
Menyambut hari indah terkenang
Tujuh belas Agustus hari kemerdekaan Indonesia
Jangan lupakan jasa pahlawan yang berjuang
Itulah pantun ucapan HUT RI.
(Lolita Valda Claudia)
Berita Terkait
-
Tak Hanya Upacara, Begini Keseruan Siswa SMP Negeri 2 Ngaglik Peringati HUT RI ke-79
-
Meriah! Psikologi Universitas Jambi Semarakkan HUT RI ke-79 Tahun
-
Peduli Generasi Emas, Pegadaian Berikan Apresiasi untuk Paskibraka 2024
-
Peringatan Darurat: Perjuangan Merdeka dalam Segala Aspek di Era Gen Z
-
Unboxing Isi Snack Upacara HUT RI di IKN, Mereknya Diganti Logo?
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Kecelakaan Tragis di Jalan Trans Kalimantan: Seorang Pengendara Motor Tewas di Tempat
-
Aston Pontianak Ajak Masyarakat Meriahkan Pilkada Serentak dengan Promo Menarik dan Tantangan Kreatif
-
Banjir Kembali Rendam Desa Darit Landak, Ketinggian Air Capai 80 Centimeter
-
Ngeri! Ngaku Lihat Pria Lain di Kamar Istri, Suami di Kalbar Ngamuk Bacok 3 Orang
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities