SuaraKalbar.id - Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhuyono (AHY) dijadwalkan akan berkunjung ke Kalimantan Barat, pada 23-24 September 2021. Agenda utama AHY adalah meresmikan kantor Partai Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrat yang berlokasi di Jalan Paris II, Pontianak Tenggara.
Melansir laman Insidepontianak.com, Ketua DPD Partai Demokrat, Erma Suryani Ranik mengatakan, ada beberapa agenda dari kunjungan kerja (Kunker) AHY ke Kalbar.
“Ketum (AHY) akan meresmikan kantor baru, memberi pembekalan kader, dan menanam pohon, serta melaksanakan dialog dengan para jurnalis,” kata Erma Suryani Ranik kepada Insidepontianak.com, Kamis (9/9/2021).
Setelah itu, pada hari kedua, 24 September 2021, AHY dijadwalkan melaksanakan silaturahmi dengan Gubernur Kalbar, Sutarmidji. Setelah itu, melaksanakan salat Jumat di Masjid Mujahidin Pontianak.
Baca Juga: Sejumlah Petinggi Parpol dan Tokoh Ucapkan Selamat HUT Demokrat, PDIP dan Puan Tak Nongol
Erma memastikan, sejumlah persiapan terus dilakukan menyambut rangkaian kunjungan AHY. Bahkan, sejumlah tokoh agama juga sudah memastikan hadir menyambut kunjungan AHY.
“Setelah persmian kantor, pak Ketum hadir selama dua hari, baru Musyawarah Daerah (Musda),” imbuhnya.
Berita Terkait
-
Jelang Natal Harga Tiket Pesawat Domestik Bakal Lebih Murah
-
Tiket Pesawat Bisa Turun Sebelum Desember? AHY Beri Jaminan
-
Truk ODOL Jadi Biang Kerok Kecelakaan, AHY: Tidak Boleh Dibiarkan, Perlu Penertiban
-
Jejak Karier Merry Riana: Dari Tukang Bagi-bagi Brosur hingga Pengusaha Sukses dan Kini Stafsus Menko AHY
-
Dipercaya AHY Jadi Stafsus, Ini Riwayat Pendidikkan Motivator Merry Riana
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Kecelakaan Tragis di Jalan Trans Kalimantan: Seorang Pengendara Motor Tewas di Tempat
-
Aston Pontianak Ajak Masyarakat Meriahkan Pilkada Serentak dengan Promo Menarik dan Tantangan Kreatif
-
Banjir Kembali Rendam Desa Darit Landak, Ketinggian Air Capai 80 Centimeter
-
Ngeri! Ngaku Lihat Pria Lain di Kamar Istri, Suami di Kalbar Ngamuk Bacok 3 Orang
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities