SuaraKalbar.id - Cara tes kecepatan internet di rumah dengan aplikasi. Aplikasi itu di antaranya Speedtest, Meter, Bandwidth Place dan Fast.
Internet menjadi salah satu aspek penting dalam berkehidupan, setidaknya untuk mereka yang bekerja digital. Sebab dengan kecepatan internet yang baik, maka pekerjaan mereka juga akan semakin lancar dan tanpa kendala.
Bagi seorang siswa yang belajar online, kecepatan internet juga menjadi hal wajib yang perlu diperhatikan. Sebab internet yang lemot bisa membuat mood kamu menurun bahkan sebelum kegiatan belajar mengajar online dimulai.
Selain dari indikator sinyal yang ada di layar HP atau PC, kamu bisa kok mengecek kecepatan internet di rumah atau suatu wilayah secara lebih akurat.
Tidak perlu install aplikasi, kamu hanya perlu memanfaatkan beberapa situs berguna di bawah ini.
Karena banyaknya pilihan situs, tim Hitekno.com telah memilih empat cara tes kecepatan internet yang terbaik di antaranya.
Speedtest.net
Tentu saja, situs web yang satu ini tak bisa kamu tinggalkan ketika hendak test kecepatan internet secara akurat.
Speedtest yang pertama kali rilis pada 2006 ini dapat menguji performa internet untuk seluler maupun WiFi.
Baca Juga: Kiamat Internet, Bagaimana Jika Internet Mati?
Selain bisa mengunjungi situsnya melalui browser, kamu juga bisa menginstall aplikasinya baik di Android maupun iOS.
Inilah beberapa istilah pada Speedtest.net yang perlu kamu tahu:
PING: waktu satuan kecepatan internet ketika mengirim permintaan. Semakin rendah PING nya rendah maka itu berarti kecepatan internet sangatlah cepat.
Download Speed: waktu yang menunjukkan kecepatan download.
Upload Speed: waktu yang menunjukkan kecepatan upload.
Meter.net
Berita Terkait
-
Starlink Bawa Internet ke Pelosok Indonesia, Tapi Harganya Masih Bikin Mikir
-
Internet di Indonesia Masih Belum Merata, Kolaborasi Infrastuktur adalah Jalan Pintasnya
-
Komdigi Target 38 Kabupaten/Kota Punya Kecepatan Internet 1 Gbps di 2029, Ini Caranya
-
Ini Dia Internet Murah Pengganti Starlink yang Disiapkan Prabowo Buat Sekolah Terpencil
-
Ini Dia Internet Murah Pengganti Starlink yang Disiapkan Prabowo Buat Sekolah Terpencil
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Perluas Jangkauan Kesehatan, BRI Peduli Salurkan Ratusan Unit Ambulans di Seluruh Indonesia
-
Selaras dengan Asta Cita, BRI Perkuat Ekonomi Desa Melalui Program Desa BRILiaN
-
Konsistensi BRI Salurkan BLTS, KUR, dan Dukung Program MBG hingga FLPP Wujudkan Kesejahteraan Rakyat
-
VinFast: Ketika Kendaraan Listrik Bersenyawa dengan Kehidupan, Membangun Masa Depan Berkelanjutan
-
BRI Pertimbangkan Buyback untuk Perkuat Nilai dan Kinerja Berkelanjutan