SuaraKalbar.id - Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini meyambangi korban terdampak banjir di Kabupaten Sintang, Kalimantan Barat, Rabu (3/11/2021). Dia langsung mengunjungi para korban dengan naik perahu karet.
Selain itu, mantan Wali Kota Surabaya itu turun ke lokasi dengan berjalan kaki menerobos banjir yang airnya masih sepinggang orang dewasa.
“Katanya kondisi banjir yang melanda Kabupaten Sintang saat ini lebih parah dari sebelumnya. Kalau kita mempelajari dampak global warming, ke depan akan semakin berat karena itu harus ada langkah mitigasinya atau pencegahan. Supaya tidak terjadi lagi banjir sebesar ini, minimal berkuranglah banjirnya di masa yang akan datang,” kata Mensos Risma, dikutip dari Suarakalbar.co.id - jaringan Suara.com.
“Ke depan, kita tidak hanya melakukan mitigasi bencana banjir, tetapi antisipasi yang akan terjadi ratusan tahun yang akan datang. Antisipasinya mulai dari sekarang, karena kalau tidak, banjir akan semakin lebih berat lagi,” pesannya lagi.
Baca Juga: Kunjungi Daerah Banjir di Sintang, Begini Kata Gubernur Kalbar
Sementara itu, Ketua Komisi V DPR RI, Lasarus mengapresiasai kedatangan Mensos Risma ke Sintang. "Kita mengapresisasi kunjungan Mensos yang sudah rela berkunjung bahkan sampai berbasah-basahan. Saya tadi belakangan nyebur ke banjir dan Bu Risma duluan turun dari perahu karet," katanya.
Pada dasarnya, kata Lasarus, peninjauan ini juga diikuti Tim Kementerian PUPR. “Diskusi ini akan terus berlanjut di Jakarta nanti. Diskusi lintas kementerian pasti dilakukan supaya banjir ini ke depan bisa kita minimalisir,” kata Lasarus.
Berita Terkait
-
Risma-Gus Hans Resmi Ajukan Gugatan Sengketa Pilkada Jatim ke MK
-
Tri Rismaharini Sebut Akan Tekan Anak Buah Ketika Menerima Penghargaan Agar Tak Puas Diri
-
Pilkada Jatim 2024: Emil Dardak Ungkap Keunggulan Khofifah Dibanding Risma-Luluk
-
Elektabilitas Khofifah-Emil Dardak Sulit Dikejar di Pilkada Jatim, Angka Aman Tapi Tetap Harus Diwaspadai
-
3 Srikandi Bersaing di Pilkada Jatim 2024: Siapa Bakal Jadi Pemenang?
Tag
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
-
Cetak Sejarah, Yokohama Marinos Bangga Sandy Walsh Dipanggil ke Timnas Indonesia
Terkini
-
Tugu Khatulistiwa Pontianak Muncul di Promosi Squid Game Season 3
-
Jadwal Imsak dan Salat di Pontianak, Kamis 13 Maret 2025
-
Pemerintah Kubu Raya Pastikan Pemberian THR, Termasuk untuk Ojek Online dan Kurir
-
Pengepul Bensin Diduga Lalai, 2 Kios dan Gerobak di Pontianak Ludes Terbakar!
-
Viral Video Penumpang Citilink Pontianak-Surabaya Melahirkan di Pesawat