SuaraKalbar.id - Bagi para pencari pasangan, aplikasi Tinder tentu sudah tidak asing lagi. Tinder merupakan aplikasi cari jodoh atau kencan online yang cukup populer di Indonesia.
Baru-baru ini, Aplikasi Tinder menambahkan fitur kencan buta atau Blind Date. Fitur ini memungkinkan pengguna untuk dapat saling mengirim pesan sebelum saling melihat penampilan atau foto satu sama lain.
Para pengguna baru bisa melihat foto masing-masing jika sudah merasa cocok dalam obrolan tanya jawab. Jika belum merasa cocok, pengguna bisa melanjutkan pencarian dengan mencoba membuka obrolan dengan yang lainnya.
Fitur Blind Date akan merekomendasikan para pengguna berdasarkan kesamaan, jawaban pertanyaan, dan game.
Baca Juga: Mengenal Eperpusdikbud, Aplikasi Baca Ebook Gratis dari Kemendikbud
Mengutip Antara Jumat (11/02/2022), Tinder mengklaim bahwa selama fase pengujian awal fitur tersebut, pengguna melakukan match 40 persen lebih banyak dibandingkan fitur obrolan cepat lainnya.
Sayangnya, Fitur Blind Date saat ini belum tersedia bagi pengguna Indonesia. Fitur Blind Date sudah tersedia bagi pengguna Tinder di Amerika Serikat dan baru tersedia untuk pengguna global dalam beberapa minggu mendatang.
Berita Terkait
-
Mengenal Eperpusdikbud, Aplikasi Baca Ebook Gratis dari Kemendikbud
-
4 Hal yang Perlu Diperhatikan ketika Pertama Kali Pakai Dating App
-
Simon Leviev yang Disorot dalam Penipuan di The Tinder Swindle, Telah Diblokir Aplikasi
-
Survei: 1 dari 2 Orang di Asia Tenggara Kehilangan Uang karena Penipuan Kencan Online
-
Kementerian Kesehatan RI Sebut Daya Grand Square Makassar Tidak Patuh Gunakan Aplikasi Peduli Lindungi
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 Pilihan Mobil Bekas Honda 3 Baris Tahun Muda, Harga Mulai Rp50 Jutaan
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Hasil RUPS LIB: Liga 1 Super League, Liga 2 Jadi Championship
-
5 Rekomendasi HP Murah Memori 256 GB Harga di Bawah 2 Juta, Terbaik Juli 2025
-
Timnas Putri Indonesia Gagal, Media Asing: PSSI Cuma Pakai Strategi Instan
-
8 Pilihan Sepatu Gunung Hoka: Cengkeraman Lebih Kuat, Mendaki Aman dan Nyaman
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
Terkini
-
BRI Dukung Couplepreneur Ekspor Craftote ke Pasar Asia dan Amerika
-
JP Morgan Borong Saham BBRI, Analis Konsensus Buy: Momentum Pemulihan Semester II/2025
-
Jangan Sampai Telat! Ini Cara Bayar Pajak Online Pontianak via BCA
-
7 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta: Irit, Bandel, dan Mudah Perawatan!
-
Dari Area Head hingga Remodelling Mantri, BRI Siap Tancap Gas dengan BRIvolution Phase 1