SuaraKalbar.id - Viral di media sosial (Medsos) Instagram pembacokan yang terjadi pada balita usia 4 bulan dan sang ibu yang dikabarkan berusia 18 tahun. Kedua korban ditemukan warga kala luka robek menganga di tubuhnya.
Para warga yang mengetahui kejadian tersebut setelah mendengar teriakan korban, segera menolong.
Nampak dari video, Pelaku pembacokan ibu dan balita yang sudah diamankan warga duduk bersandar di sebuah pohon.
Akun Instagram @andreli_48 mengunggah video berdurasi beberapa detik itu. Dari keterangan tulis yang ia berikan, pelaku pembacokan sudah diamankan warga.
Dalam video tersebut, terduga pelaku nampak terkapar tak berdaya dan masih mengalami tindakan kekerasan lainnya dari warga yang geram. Di akhir video, wajah pelaku ditendang oleh seorang pria berbaju hitam yang.
"Sadis bayi 4 bulan serta Ibu jadi korban pembacokan. Pelaku pembacokan terhadap Ibu dan anak yang masih berumur 4 bulan di dusun Layar, Desa Agak, Sebangki, Landak, Kalbar setelah di amankan warga. Pembacokan terjadi pada hari jumat 25/3/22 siang, Untuk pelaku sudah di amankan pihak kepolisian dan dikirim ke Polres, Untuk korban dilarikan ke salah satu Rs di Pontianak. Motif pembacokan belum diketahui karena korban dan pelaku belum bisa dimintai keterangan. Korban atas nama Nina (18) Heru (4bulan) untuk pelaku Rais (28) mereka masih keluarga (sepupuan)," jelasnya, dikutip Sabtu (26/3/2022).
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan tersebut lantas ramai memberikan komentar. Banyak dari mereka yang menanyakan kondisi kedua korban tersebut.
"ODGJ paling yah?," tanyanya.
"hmmmn kasian... tp alhamdulillah masih hidup. ..," ucapnya.
"3x diputer ga bisa². Baca koment ternyata banyak yg sama.," jelasnya.
"Renyah sekali tendangan simadun," tuturnya.
"Kreak," sambungnya menanggapi komentar sebelumnya.
Hingga berita ini selesai ditulis, unggahan tersebut sudah disukai 74 kali sejak beberapa menit di unggah dan terus bertambah.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
4 Cushion Lokal dengan Hasil Setara Foundation Cair Mahal, Praktis dan Ramah di Kantong
-
OJK Terbitkan Aturan Teknologi Informasi Perkuat Keamanan Digital BPR dan BPR Syariah
-
Heboh! Pelajar SMP Diduga Pesta Narkoba di Ruang Kelas Sekolah
-
Banjir Rob Kalimantan Barat Picu Ancaman Hewan Liar Masuk Permukiman, Warga Diminta Waspada
-
TPS Sampah Parit Ngabe Dipindahkan, Dinilai Cemari Lingkungan