SuaraKalbar.id - Diduga mengantuk, seorang perempuan mengalami kecelakaan tunggal di Selakau, Sambas, Kalimantan Barat (Kalbar).
Peristiwa kecelakaan itupun diunggah di media sosial instagram oleh akun sambasinformasi.
“Telah terjadi kecelakan lalu lintas di selakau,seorang ibu ibu,tujuan ingin pulang ke Paloh,” tulis akun tersebut dalam keterangannya, Selasa (3/5/2022).
Usai mendapat pertolongan dari warga disekitar lokasi kejadian, korban langsung dibawa ke Puskesmas terdekat demi mendapatkan penanganan medis.
Baca Juga: Libur Lebaran, 16 Orang Tewas Kecelakaan di Aceh
“Korban di bawa ke puskesmas selakau, kejadian sekitar pukul 9.30 pagi, info dari warga ( Tabrakan min,” terang akun tersebut.
Kecelakaan tersebut terjadi, diduga lantaran korban mengantuk, sehingga menabrak mobil dan terpental.
“Kayaknye yg bawa motor ngantok. Dr arah singkawang tujuan paloh, die trlalu kekanan nabrak Mobil langsung mental.Yg Mobil Dr arah pemangkat),” tulis admin akun tersebut.
”Kalau kayak begini sih, kasian mobil ya yang gak tau ap2 kena imbas ya dr pengendara yang ngantuk.. Biaya perbaikan utk mbl pun pasti besar.. Semoga ibunya cepat sembuh..dan utk pengendara lainnya perhatikan fisik kalian sebelm mudik, jangan sampai mrugikan orang lain karna keceroboan diri sendiri,” tulis akun Zulkifzi
“Semoga ibunya baik" ajak dan diberi ketabahan,” tulis Derrynoviar
Baca Juga: Terjadi 279 Kecelakaan Lalu Lintas dengan Korban Meninggal di Arus Mudik Lebaran 2022
Berita Terkait
-
Prosedur Pengambilan Kendaraan Setelah Disita Polisi, Tak Perlu Bayar Alias Gratis
-
Ungkap Kasus Korupsi Baru Usai Penggeledahan di Kalbar, KPK: Sudah Ada Tersangka
-
Kasus Baru! KPK Geledah Sejumlah Lokasi di Kalbar
-
Pesepeda Tewas Akibat Kecelakaan di Jalan MH Thamrin, Komunitas Gelar Aksi Tabur Bunga
-
Kronologi Karyawan PT Chang Shin Karawang Meninggal Dunia Pasca Kecelakaan, Diduga Malpraktik
Terpopuler
- Joey Pelupessy Mengeluh Usai Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa...
- 7 Produk Viva Ampuh Hilangkan Flek Hitam: Wajah Cerah, Harga Ramah Mulai Rp13 Ribuan
- Apa Hukum Gagal Bayar Pinjol Legal OJK 2025? Bikin Nama Buruk hingga Terancam Pidana!
- Pascal Struijk Tak Ada di Skuat Leeds United, ke Indonesia Urus Naturalisasi?
- CEK FAKTA: Kabar Program Pembuatan SIM Gratis Tahun 2025
Pilihan
-
Moeldoko Minta Habisi Preman di Proyek Pabrik Mobil Listrik Subang: Ganggu Orang Cari Kerja Saja!
-
Rekam Jejak Johnny Jansen, Pernah Sindir Shin Tae-yong kini Bakal Latih Bali United
-
Harga Emas Hari Ini Kompak Anjlok, Berikut Daftarnya di Pegadaian
-
Kenapa Carlos Pena Dipecat Persija Jakarta?
-
Monolog Paramita: Kisah Ontosoroh Modern dari Panggung Teater untuk Indonesia Masa Kini
Terkini
-
Keuntungan Top Up E Wallet
-
Kalbar Hari Ini: Kadis Kominfo Ditahan, Anggota DPRD Singkawang Dituntut 10 Tahun
-
Kejutan Dana Kaget Hari Ini! Klaim Saldo Gratis Sekarang Sebelum Kehabisan!
-
Buruan Klaim! Dana Kaget Hari Ini Siap Beri Kamu Saldo Gratis!
-
Jangan Lewatkan Kesempatan Emas Dapat Saldo DANA Gratis Hari Ini! Klik Link di Akhir Artikel!