SuaraKalbar.id - Selebriti Ruben Onsu kembali menjadi sorotan usai videonya saat lakukan syuting di sebuah acara televisi swasta viral di sosial media.
Awalnya, seorang netizen tampak membagikan sebuah tangkapan layar mengenai kejadian tersebut lewat akun menfess @tanyakanrl yang ada di sosial media Twitter @tanyakanrl.
"Guys, udah liat video ini belum? Jadi ini Ruben di dorong sama salah satu crew sampe jatoh. Sumpah nyesek banget liatnya, mana kondisinya dia baru aja sakit kan," ketik akun menfess tersebut.
Pada kolom reply terlihat pula beberapa netizen juga membagikan video yang dimaksud dalam postingan tersebut.
Baca Juga: Gombalan Raffi Ahmad yang Bikin Mami Popon Tersipu Malu, Publik: Cantik Banget Neneknya
Dalam video yang beredar, Raffi Ahmad yang turut menjadi host dalam acara televisi tersebut tampak memanggil Ruben Onsu, tak beberapa lama kamera lantas menyorot Ruben yang ternyata berada tak jauh dari latar settingan Raffi.
Terlihat masih bertelanjang dada memegang beberapa baju, Ruben yang ternyata berdiri di samping seorang kru stasiun televisi tersebut langsung mendorong Ruben dengan sangat kencang hingga membuat Ruben tak mampu mengontrol langkahnya dan berakhir jatuh terbanting ke bawah meja hingga tengkurap.
Melihat Ruben yang terjatuh, Raffi bergegas menolong Ruben untuk duduk sedangkan latar suara kejadian pada acara tersebut di set dengan suara tawa padahal Ruben tampak sangat kesakitan.
Tampak menahan sakit, Ruben masih berusaha tertawa seolah menyampaikan bahwa dirinya baik-baik saja dan kemudian bangkit berdiri dan kembali ke belakang panggung untuk bersiap.
Tanggapan netizen
Aksi tersebut lantas menarik perhatian publik, banyak netizen tampak tak setuju atas sikap yang dilakukan oleh kru yang bersakutan dan mengecam program acara televisi tersebut yang dinilai berlebihan dalam melakukan candaan hingga menyakiti Ruben Onsu.
Berita Terkait
-
Tiga Kali Belajar Salat, Ruben Onsu Mendadak Kuasai Semua Surat sampai Mengira Dibantu Jin Islam
-
6 Fakta Ruben Onsu Mualaf, Kedatangan Orang Tua di Mimpi Menyisakan Rasa Lega
-
4 Seleb Dapat Hidayah Jadi Mualaf Lewat Mimpi, Ruben Onsu Diingatkan Jaga Salat oleh Ibu
-
Sehari Sebelum Mualaf, Ruben Onsu Ngaku Didatangi Mendiang Ibu Lewat Mimpi
-
Jadi Mualaf, Ruben Onsu Bongkar Pengaruh Ibu Aaliyah Massaid: Orang Ini Niatnya...
Tag
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
10 Wisata di Kalimantan Barat yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran
-
Detik-Detik Perkelahian Maut di Sungai Rengas yang Membuat Pemuda 24 Tahun Meregang Nyawa
-
Tips Menjaga Konsistensi Ibadah Setelah Ramadan dan Pentingnya Puasa Syawal
-
BRImo Hadirkan Kemudahan Transaksi Digital Sepanjang Libur Lebaran 2025
-
Komitmen Perluas Inklusi Keuangan, 1 Juta AgenBRILink BRI Siap Tangani Transaksi dan Pembayaran