SuaraKalbar.id - Seorang siswi kelas IV sekolah dasar (SD) di Kota Kupang, NTT nyaris menjadi korban pemerkosaan saat disuruh ibunya membeli minyak tanah.
Ia juga diancam dengan pisau oleh pelaku yang merupakan seorang pria lanjut usia (lansia) bernama Nimrot Bandi alias Ba’i Imo.
Kasus ini sudah dilaporkan ibu korban MNT (42), warga Kelurahan Oesapa, Kota Kupang dengan laporan polisi nomor LP/B/172/VIII/2022/Sektor Kelapa Lima.
Menurut keterangan sang Ibu, ia meminta korban untuk membeli minyak tanah di pangkalan.
"Korban sudah biasa saya suruh beli minyak tanah di pangkalan karena saya sibuk menyuapi dua anak kembar saya,” ujar ibu korban, mengutip digtara.com, jaringan suara.com, Selasa (23/8 /2022).
Saat diperjalanan, korban kemudian bertemu pelaku dan dihadang. Tidak sampai disitu, pelaku juga meraba korban.
Melihat suasana sepi, pelaku mengeluarkan pisau yang biasa dipakai saat menjual ikan keliling.
Ia pun mengancam korban dengan pisau, beruntung korban bisa kabur dan menyelamatkan diri dari aksi bejat itu.
Korban yang merasa ketakutan, kemudian pulang ke rumah dan langsung menceritakan kejadian tersebut kepada ibunya.
Baca Juga: Alhamdulillah, Lansia dan Yatim Duafa Dapat Santunan Baznas Kota Bandung
Mendengar cerita yang dialami putrinya, Ibu korban kemudian mencari pelaku dan menumpahkan kemarahannya pada pelaku yang kemudian kabur.
Saat polisi dari Polsek Kelapa Lima datang ke lokasi kejadian, pelaku sudah tidak ada dan tidak ditemukan lagi.
Berita Terkait
-
Alhamdulillah, Lansia dan Yatim Duafa Dapat Santunan Baznas Kota Bandung
-
PM Jepang Fumio Kishida Positif Covid-19, Simak Gejala Covid-19 untuk Lansia
-
Inkontinensia pada Lansia: Sebabkan Masalah Kesehatan Mental Hingga Tanda Penyakit Tertentu
-
Jaksa Penuntut Umum Hadirkan Saksi-saksi Kasus Mas Bechi
-
George Hadjoh Dilantik Sebagai Penjabat Wali Kota Kupang
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
Bank Mandiri Perkuat Sinergi Majukan Negeri Lewat Akselerasi KUR & Penguatan Komoditas Daerah Kalbar
-
Turunkan Berat Badan dengan Perbanyak Konsumsi Sayur
-
3 Skenario Operasi Feri Ketapang-Gilimanuk Selama Nataru
-
Warga Kalbar Merapat! Ada Saldo Gratis Rp 230 Ribu Sore Ini, Klik 3 Link Dana Kaget Ini
-
ABPD Pontianak 2026 Disepakati Rp 2,092 Triliun