SuaraKalbar.id - Hujan yang mengguyur Kota Pontianak dan sekitarnya sejak sore hingga malam hari membuat air pasang. Beberapa wilayah mengalami kenaikan air tersebut.
Beberapa dampak terjadi. Salah satunya, seekor biawak dengan panjang 1 meter masuk ke rumah warga. Tepatnya di Jalan Adi Sucipto, Gang Amanah, Kamis (6/10/2022) malam.
Hal itu dibenarkan Deri. Petugas Pemadam Kebakaran Borneo. Ia menuturkan, jika warga melapor ke call center kemudian langsung ditindak lanjuti oleh petugas.
“Hewan tersebut masuk ke rumah di bagian dapur. Saat evakuasi tidak ada kendala atau kesulitan untuk melakukan evakuasi di karena kan ruang dapur tersebut tidak banyak celah Sehingga hewan tersebut tidak bisa ke mana-mana,” ungkapnya, melansir dari, SuaraKalbar.co.id--Jaringan Suara.com, Jumat (7/10/2022).
Baca Juga: Sungai Cibojong Meluap, Warga Pondokaso Terdampak Banjir
Hingga dalam kurun waktu kurang dari satu jam, hewan liar tersebut bisa ditangkap oleh petugas.
Tingginya curah hujan saat ini Deri pun menghimbau masyarakat untuk waspada. Khususnya terkait hewan liar yang masuk ke dalam rumah.
“Kami menghimbau agar masarakat selalu menutup lobang atau pintu dapur serta jangan selalu menumpuk numpuk barang di tempat yang lembab agar tidak menjadi tempat hewan liar,” tutupnya.
Berita Terkait
-
Perayaan Natal Harus Damai, Menteri Agama Ajak Masyarakat Rayakan Tahun Baru di Rumah Ibadah
-
Viral Rumah Dijual Harga Murah tapi Sarat Kesan Angker, Joko Anwar Langsung Komentar: Astaga Cantik
-
Ridwan Kamil Ungkap Alasan Kampung Susun Bayam Tak Bisa Diserahkan ke Warga
-
Ulasan Novel Hantu di Rumah Kos, Banyak Logika Janggal yang Bikin Galfok
-
Detik-detik Farhat Abbas Melengos Diduga Gegara Agus Salim Keceplosan
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Kasus Korupsi BP2TD Mempawah Terus Berjalan, Polda Kalbar Pastikan Tidak Mandek
-
2 Kios di Sungai Kakap Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik
-
Ibu di Sambas Diduga Membunuh Bayi Baru Lahir, Kasus Terbongkar di Puskesmas
-
Bocah 6 Tahun Ditemukan Tewas di Parit Kubu Raya, Diduga Tenggelam Karena Tidak Bisa Berenang
-
Jual Pacar via MiChat, Pria di Singkawang Ditangkap Polisi