SuaraKalbar.id - Ketua DPR RI Puan Maharani menyampaikan bahwa pihaknya akan memperjuangkan terbentuknya Provinsi Kapuas Raya.
Hal itu disampaikan, saat dirinya berkunjung ke Provinsi kalimantan Barat (Kalbar), Minggu (19/3/2023).
"Akan diperjuangkan dan tentu saja harus sesuai dengan aturan dan mekanisme yang ada," kata Puan dalam vidio yang diunggah akun instagram @hipontianak.
Ia mengatakan, saat ini pihaknya masih melakukan moratorium terkait pemekaran Provinsi Kapuas Raya.
"Jadi lihat lagi nanti bagaimana ke depannya, semoga ada jalan keluarnya," harapnya.
Namun untuk saat ini, kata Puan, pemerintah tengah memperioritaskan untuk adanya penambahan Provinsi yang ada di Papua.
Seperti diketahui ada penambahan empat provinsi di Papua yakni Papua Selatan, Papua Tengah, Papua Pegunungan, dan Papua Barat.
"Jadi itu dulu yang akan kita beresin sampai tuntas. Jangan ada masalah SDM, penempatan personil, serta masalah kemanan dan kesejahteraan bisa berjalan sesuai dengan harapan," kata Puan.
Setelah hal itu rampung dan berjalan sesuai harapan, barulah pihaknya akan berfokus terhadap pemekaran Provinsi Kapuas Raya.
Baca Juga: Tokoh Adat Bangga Ada Gedung PYCH: Pusat Peradaban Baru Anak Muda Papua
"Nanti setelah ini baru kita bicara lagi," katanya.
Berita Terkait
-
45 Saksi Diperiksa Terkait Kematian Dokter RSUD Nabire Mawarti Susanti, Polisi Minta Masyarakat Sabar
-
Viral Mama-mama di Papua Jual Sayur Pakai Mobil Pajero Sport
-
Mengenal Papua Lewat Festival Suara Jernih Papua
-
Polres Nabire: Kematian Dokter Mawarti Susanti karena Kekerasan
-
Pelarian Pembunuh Anggota Brimob Selama 8 Tahun Berakhir di Ujung Peluru Polisi
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Besok Demo Besar Ojol, 500 Ribu Pengemudi Matikan Aplikasi
-
Alasan PPATK Blokir Rekening Masyarakat Sejak Kemarin
-
5 Mobil Matic Murah untuk Kaum Hawa: Hemat Bensin, Pilihan Warna Dukung Gaya
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Awal Pekan Jadi Rp1.894.000/Gram
-
7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
Terkini
-
Desa BRILiaN Hargobinangun Kelola Sampah Digital dan Pariwisata, UMKM Tumbuh Bersama BRI
-
SPMB 2025 Kota Pontianak, Ini Daftar Sekolah yang Buka Jalur Domisili untuk Siswa Luar Kota
-
Kalbar Akan Bentuk 2.038 Koperasi Merah Putih, Ini Syarat Untuk Jadi Anggota dan Raih Manfaatnya!
-
Pengundian Dilakukan Transparan, Para Pemenang Menerima Hadiah BRImo FSTVL 2024
-
Mengungkap Sejarah Suku Dayak, Dari Rumah Panjang Hingga Mitos Panglima Burung