SuaraKalbar.id - Sejumlah remaja kembali melakukan aksi meresahkan dan mengganggu masyarakat pada malam perayaan Idul Adha di Kota Pontianak.
Kapolresta Pontianak Kombes Pol Adhe Hariadi, mengatakan jika berdasarkan informasi yang didapat sejumlah remaja tersebut telah melakukan konvoi di beberapa ruas jalan, diduga mencari musuh yang akan menjadi sasaran tawuran.
“Mereka ini berkeliling dan sampailah di depan gereja Katedral, mereka melakukan aksi yang diduga akan tawuran,” kata Kombes Pol Adhe.
Saat diperiksa sejumlah remaja tersebut membawa senjata tajam seperti pisau dan palu.
Tidak hanya itu petugas juga menemukan atribut bendera yang diduga adalah identitas genk yang menaungi mereka.
“Ini meresahkan terlebih mereka melakukan di depan rumah ibadah, sehingga mereka kita amankan dan melakukan pemanggilan terhadap para orang tua remaja tersebut,” imbuhnya.
Usai dilakukan pendataan sekitar 60 orang remaja yang berhasil diamankan petugas diberikan nasehat dan pengarahan agar tidak kembali melakukan hal serupa terlebih dapat merugikan diri sendiri dan orang lain.
Berita Terkait
-
Tak Hanya di Depok, Ibu-Ibu Viral Paksa Minta Uang dengan Modus Menumpang juga Ada di Pontianak
-
Bocah Liar di Pontianak Tertangkap Berkeliaran Bawa Sajam, Netizen Minta Penjarakan
-
Bosan Olahan Daging Kurban Itu-Itu Saja? 5 Resep Ini Wajib Dicoba!
-
PP Muhammadiyah Tekankan Pentingnya Perlakuan Baik saat Pemotongan Hewan Kurban di Idul Adha
-
Pontianak Raih Prestasi Pengendalian Inflasi, Masuk Tiga Besar di Kalimantan
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Perluas Jangkauan Kesehatan, BRI Peduli Salurkan Ratusan Unit Ambulans di Seluruh Indonesia
-
Selaras dengan Asta Cita, BRI Perkuat Ekonomi Desa Melalui Program Desa BRILiaN
-
Konsistensi BRI Salurkan BLTS, KUR, dan Dukung Program MBG hingga FLPP Wujudkan Kesejahteraan Rakyat
-
VinFast: Ketika Kendaraan Listrik Bersenyawa dengan Kehidupan, Membangun Masa Depan Berkelanjutan
-
BRI Pertimbangkan Buyback untuk Perkuat Nilai dan Kinerja Berkelanjutan