Berita Duka, Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf Wafat

Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf dekat dengan Habib Rizieq.

Husna Rahmayunita
Jum'at, 15 Januari 2021 | 18:51 WIB
Berita Duka, Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf Wafat
Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf Meninggal Dunia (Instagram/UstazYusufMansur).

SuaraKalbar.id - Inna lillahi wa inna ilaihi rojiun.  Ulama  Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf meninggal dunia Jumat (15/1/2021).

Kabar duka tersebut disiarkan oleh ustaz Yusuf Mansur melalui akun Instagramnya pribadinya.

"Yaa Allah Yaa Rabb.. Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf, wafat. Innaa lillaah... Yaa Allah. Yaa Allah. Yaa Allah," tulis akun @yusufmansurnew Jumat (15/1/2021). 

Selain itu, kabar duka itu juga ditulis oleh akun twitter @Husen_Jafar. 

Baca Juga:Hari Ini, Habib Rizieq dan Menantunya Diperiksa Bareskrim Polri

"Lagi bikin video mengambil pelajaran dari alm. Syekh Ali Jaber, dapat kabar Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf wafat. Ulama demi ulama terus meninggalkan kita. Sungguh ini musibah yg sejati. Ya Rabb! Jangan biarkan kami kesepian dari para kekasih-Mu di negeri ini," tulis akun tersebut. 

Hingga berita ini diturunkan belum diketahui Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf meninggal karena apa. 

Diketahui, berdasarkan pantauan Suara.com, Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf merupakan pimpinan Majlis Taklim Al Afaf di Tebet, Jakarta Selatan,

Habib Rizieq Shihab pernah hadir dan memberikan ceramahnya dalam acara Maulid Nabi yang diselenggarakan Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf. 

Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf juga disebut-sebut merupakan guru Habib Rizieq Shihab.

Baca Juga:Pengacara Tak Masalahkan Habib Rizieq Pindah Rutan, Asal Bebas Dibesuk

Ulama kondang itu sempat menjadi sorotan usai Habib Rizieq pulang dari Arab Saudi.

Pasalnya, majelisnya saat acara Maulid Nabi Muhammad SAW dihadiri ribuan jemaah yang membuat jalan di Tebet hingga Jalan Abdullah Syafi'i ditutup karena banyaknya jemaah yang hadir.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini