Nekat Mudik ke Kalbar, Siap-siap Diisolasi 14 Hari

Sutarmidji memberikan peringatan kepada warga yang nekat mudik.

Husna Rahmayunita
Senin, 03 Mei 2021 | 16:03 WIB
Nekat Mudik ke Kalbar, Siap-siap Diisolasi 14 Hari
Ilustrasi mudik. [Suara.com/Adi Mulyadi]

"Saya sudah minta Pemda untuk melakukan pengetatan pada pintu masuk daerahnya masing-masing. Sekarang masuk Simpang Batu Singkawang juga sudah didirikan posko dan sebentar lagi Pemkot Pontianak juga sedang menyiapkan poskonya dan daerah lain juga demikian," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini