Surat Yasin Ayat 1-83 Lengkap dengan Artinya

Berikut bacaan Surah Yasin dalam abjad latin lengkap dengan terjemahannya:

Bella
Kamis, 16 Maret 2023 | 20:58 WIB
Surat Yasin Ayat 1-83 Lengkap dengan Artinya
Ilustrasi bacaan surat yasin lengkap (Pexels)

Mereka (utusan-utusan) itu berkata, "Kemalangan kamu itu adalah karena kamu sendiri. Apakah karena kamu diberi peringatan? Sebenarnya kamu adalah kaum yang melampaui batas."

20. Wajaaa a min aqsholmadiinati rajuluyyas'aa qoola yaaqoumittabi'ul mursaliin.

Dan datanglah dari ujung kota, seorang laki-laki dengan bergegas dia berkata, "Wahai kaumku! Ikutilah utusan-utusan itu.

21. Ittabi'uu man laa yas-alukum ajran wa hum muhtaduun.

Baca Juga:Syahrul Yasin Limpo: Tidak Ada Mau Jalan Sama Saya Karena Isu Reshuffle

Ikutilah orang yang tidak meminta imbalan kepadamu, dan mereka adalah orang-orang yang mendapat petunjuk.

22. Wa maa liya laa a'budul ladzi fatharanii wa ilaihi turja'uun.

Dan tidak ada alasan bagiku untuk tidak menyembah (Allah) yang telah menciptakanku dan hanya kepada-Nya lah kamu akan dikembalikan.

23. A-attakhidzu minduunihii aalihatan in yuridnirrahmaanu bidhurril laa tughnii 'annii syafaa 'atuhum syai-aw wa laa yunqidzun.

Mengapa aku akan menyembah tuhan-tuhan selain-Nya? Jika (Allah) Yang Maha Pengasih menghendaki bencana terhadapku, pasti pertolongan mereka tidak berguna sama sekali bagi diriku dan mereka (juga) tidak dapat menyelamatkanku.

Baca Juga:Jokowi Ingatkan Jajarannya Jaga Ketersediaan Pupuk

24. Innii idzal lafii dhalaalim mubiin.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini