SuaraKalbar.id - Gubernur Kalimantan Barat Sutarmidji menargetkan wilayahnya berstatus zona hijau Covid-19 sebelum gelaran Pilkada 2020.
Diketahui, tujuh kabupaten di Kalimantan Barat akan mengikuti pesta demokrasi. Namun, hingga kekinian pandemi Covid-19 belum mereda.
Sutarmidji mengungkap harapan baiknya. Ia optimis Kalbar bisa bertatus zona oranye.
"Target saja sebelum Pilkada zona oranye kalau bisa zona hijau," ujarnya seperti dikutip dari Suarakalbar.co.id (jaringan Suara.com).
Baca Juga: Gubernur Kalbar Sutarmidji Resmi Polisikan Mahasiswi yang Menghina Dirinya
Menurutnya, berbagai upaya penanggulangan Covid-19 telah dilakukan oleh pemerintah provinsi.
Salah satunya yakni melarang kerumunan dalam bentuk apapun yang akan dilakukan warga Kalbar.
"Termasuk warung kopi yang marah biarkan, dia Ndak tau akibatnya dampaknya. Pernikahan tempat luas dengan penerapan protokol Kesehatan," sambungnya.
Untuk itu, guna meraih zona hijau Covid-19, ia mengingatkan untuk seluruh masyarakat termasuk pengusaha hotel agar dapat menerapkan protokol kesehatan yang sesuai aturan yang telah ditetapkan.
"Makanan jangan lagi prasmanan, ini harus diperhatikan sehingga zona hijau bisa kita raih saat Pilkada nanti," ujarnya memungkasi.
Baca Juga: Mahasiswa Siap Lawan Gubernur Kalbar Sutarmidji Jika Polisikan Rekannya
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB, Andalan dan Terbaik April 2025
-
Orang RI Mulai Cemas, Kudu Mikir 1.000 Kali Untuk Belanja! Sri Mulyani Justru Diam Seribu Bahasa
-
Semua Maskapai China Stop Beli Pesawat Boeing Imbas Perang Dagang dengan AS
-
Dear Pak Prabowo! Orang RI Kini Cemas, Mau Belanja Kudu Mikir 1.000 Kali
-
Weton Rabu Pon Menurut Primbon Jawa: Karakter, Pantangan, dan Tips Menghindari Kesialan
Terkini
-
Bayar Living Cost Jemaah Haji 2025 Bebas Kendala, Percayakan Kepada Layanan Banknotes SAR dari BRI
-
Hery Gunardi Resmi Menjabat Ketua Umum PERBANAS: Komitmen Baru untuk 20242028
-
BRI Buyback Saham di Tengah Ketidakpastian Ekonomi Global
-
Pengusaha Kue Ini Makin Berkembang Berkat Pemberdayaan dari BRI
-
7 Pesona Wisata Alam di Bengkayang Kalimantan Barat