SuaraKalbar.id - Vaksinasi Covid-19 di sejumlah daerah di Kalimantan Barat (Kalbar) terus digencarkan, tidak terkecuali bagi warga di Kabupaten Kuburaya.
Dalam upaya menggencarkan vaksinasi, Polres Kubu Raya secara rutin menggelar vaksinasi masal.
Bagi warga yang belum divaksin, dapat mengikuti vaksinasi masal yang akan digelar pada Kamis (6/1/2022).
Adapun untuk lokasi vaksinasi, dilaksanakan di Polres Kubu Raya, dimulai pukul 09.00 WIB.
Baca Juga: Tergeletak hingga Alami Luka Serius, Perempuan Asal Kubu Raya Diduga Korban Perampokan
Syaratnya:
Memenuhi persyaratan kesehatan
Membawa fotokopi Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau Kartu Keluarga (KK)
Bagi peserta vaksin ke dua, membawa kartu vaksin pertama
Jenis vaksin untuk dosis pertama:
Baca Juga: Tabrakan dengan Tugboat, Begini Kondisi 16 Penumpang Kapal Motor Usaha Bersama
Pfizer
Astra Zeneca
Jenis vaksin untuk dosis kedua:
Pfizer
Astra Zeneca
Sinovac
Bagi yang beruntung, dapat memenangkan dua paket umroh dari Bupati Kubu Raya, Muda Mahendrawan.
Berita Terkait
-
Pria Di Kubu Raya Rusak Ratusan Makam, Bukan Alasan Mistis Tapi Karena Ini
-
Bripda Novandro Relakan Tunggangan Ganjal Bus Gagal Nanjak, Ingatkan Aksi Keanu Reeves
-
Tradisi Bakar Kapal Untuk Para Arwah saat Perayaan Cung Yuan di Kalbar
-
Kemendagri Apresiasi dan Kukuhkan Relawan Pemadam Kebakaran di Kabupaten Kubu Raya
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Manjakani Rilis Single Berlayar sebagai Pembuka Menuju Album Baru
-
Beras Berstiker Ria Norsan-Krisantus Kurniawan Ditemukan di Sambas, Relawan Midji-Didi Laporkan ke Bawaslu
-
Dramatis! Lansia Hilang 3 Hari di Desa Pak Utan Bengkayang, Korban Ditemukan dalam Kondisi Lemas
-
Gempa Magnitudo 2,5 Guncang Kendawangan, Kabupaten Ketapang
-
Polda Kalbar Gerebek Kampung Beting, Ungkap Sarang Judi Online dan Pengguna Narkoba