SuaraKalbar.id - Sebanyak 41.681 Kepala Keluarga di Kabupaten Sintang, Kalimantan Barat (Kalbar) belum merasakan penerangan listrik PLN.
Hal itu daisampaikan oleh Kepala Bappeda Kabupaten Sintang, Kartiyus yang menyebut bahwa 64,21 persen masyarakat Kalbar sudah merasakan kehadiran PLN.
“Yang belum menikmati listrik PLN ada 41.681 KK. Pada 3 tahun belakangan, sangat banyak bertambahnya KK yang bisa menikmati listrik PLN,” terang Kartiyus, melansir suarakalbar.co.id, jaringan suara.com, senin (24/1/2022).
Meski begitu, dirinya menyampaikan bahwa kerjasama Pemkab Sintang dengan jajaran PLN Kalimantan Barat sangat baik untuk 3 tahun terakhir.
“Bappeda Sintang dan Kepala Desa terus menerus berkoordinasi dengan PLN Kalbar untuk memperluas jaringan listrik di pedesaan. Setiap musrenbang, usulan dari desa sangat banyak untuk mendapatkan pelayanan dari listrik negara. Maka kami terus berkomunikasi dengan PLN untuk mewujudkan usulan desa tersebut,” terang Kartiyus.
Menurut data pada Desember 2021, jumlah Kepala Keluarga yang sudah menikmati listrik PLN ada 74. 626 KK dari 420 ribu jiwa di Sintang, atau sebesar 64,21 persen untuk saat ini.
Dsedangkan dari sisi jumlah desa yang sudah menikmati listrik PLN ada 45, 81 persen. Untuk itu, tahun 2022 ini ia mengusulkan 37 desa, 117 dusun, 8.007 KK di 9 kecamatan untuk mendapatkan perluasan jaringan listrik desa dari PLN.
Baca Juga: Disperindag Sanggau Buka Hotline Pengaduan Harga Minyak Goreng, Catat Nomornya!
Berita Terkait
-
Disperindag Sanggau Buka Hotline Pengaduan Harga Minyak Goreng, Catat Nomornya!
-
Wings Air Buka Rute Kalbar Kalteng, Cek Jadwal dan Harga Tiket di Sini
-
Bentuk Kampanye KBLBB, Hadir SPKLU Kedua untuk Sumatera Utara
-
140 Kantong Tuak dan 27 Jerigen Arak Terjaring Dalam Penggerebekan Polisi di Ketapang
-
PLN Tingkatkan Energi Terbarukan Lewat REC
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
4 Pejabat KPU Karimun Ditetapkan Jadi Tersangka Korupsi Dana Hibah
-
Kepala Patung Soekarno di Indramayu Miring gegara Tertimpa Tenda
-
Pawai Cap Go Meh 2026 di Pontianak Digelar Setelah Salat Tarawih
-
BRI Perkokoh Kemitraan Strategis dengan SSMS untuk Tingkatkan Skala dan Keberlanjutan Industri Sawit
-
151 Penyandang Disabilitas Terima Paket Sembako dan Nutrisi