SuaraKalbar.id - Beredar video yang memperlihatkan detik-detik dua anak di bawah umur mengambil uang yang diduga miliki karyawan di sebuah toko baju di daerah Parit Baru.
Pada awal video, terlihat dua orang dewasa yang sedang berjalan di salah satu lorong toko baju tersebut. Di belakang kedua orang dewasa tersebut, terdapat dua anak yang juga berjalan dalam satu arah. Namun ketika dua orang dewasa tersebut meneruskan perjalanannya dengan berbelok, dua bocah tersebut berhenti di tempat penyimpanan uang.
"Langung ke situ lho dia" tutur seorang wanita di dalam video.
Kedua anak itu seperti sudah mengetahui dimana uang karyawan toko tersebut disimpan. Ketika sudah sampai di lokasi, kedua anak tersebut berhenti dan mulai melancarkan aksinya.
Baca Juga: Gubernur Sutarmidji Target Tambah 100 Desa Teraliri Listrik di Akhir Jabatan, Yakin?
"Dimasukkan ke dalam saku" ungkap seseorang dalam video tersebut.
Usai melancarkan aksinya, kedua bocah yang memakai kaos warna orange tersebut pun langsung bergegas berlari. Hingga saat ini belum ada keterangan lebih lanjut mengenai berapa uang yang dilarikan kedua bocah tersebut.
Dalam keterangan video yang diunggah akun instagram @pontianak_infomedia itu tertulis, video akan dihapus jika sudah ada penyelesaian dari kedua belah pihak. Namun hingga kini video tersebut masih belum dihapus, diduga persoalan ini belum menemui titik terang.
Sementara itu di kolom komentar netisen menyayangkan perilaku kedua anak tersebut.
"Ajaran siapa ini, kecil-keceil sudah tangan panjang. Bahaya itu. Kata pepatah ala bisa karena biasa, astaghfirullah" tulis akun @fatmawatieyrino dalam kolom komentar.
Berita Terkait
-
Viral Aksi Warga Kompak Jarah Truk Tanah Imbas Bocah Ditabrak di Teluknaga: Angkut Pintu Truk hingga Copot Ban
-
Sadbor Joget Hibur Napi di Penjara, Kampungnya yang Sepi Jadi Omongan
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Truk Dibakar Massa, Sopir Penabrak Bocah di Teluknaga Tangerang Resmi Tersangka: Urine Positif Narkoba!
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Manjakani Rilis Single Berlayar sebagai Pembuka Menuju Album Baru
-
Beras Berstiker Ria Norsan-Krisantus Kurniawan Ditemukan di Sambas, Relawan Midji-Didi Laporkan ke Bawaslu
-
Dramatis! Lansia Hilang 3 Hari di Desa Pak Utan Bengkayang, Korban Ditemukan dalam Kondisi Lemas
-
Gempa Magnitudo 2,5 Guncang Kendawangan, Kabupaten Ketapang
-
Polda Kalbar Gerebek Kampung Beting, Ungkap Sarang Judi Online dan Pengguna Narkoba