SuaraKalbar.id - Buruknya pelayanan di Puskesmas Meliau yang diduga sebabkan kematian remaja bernama Sukundus (18) kini sudah jadi perhatian dinas terkait.
Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Sanggau, Ginting akan mengevaluasi kinerja pimpinan Puskesmas Meliau yang berada di Kecamatan Meliau.
“Dinkes akan melaksanakan evaluasi lebih lanjut dalam beberapa hari ke depan. Akan dibenahi secara komprehensif,” katanya, melansir Suarakalbar.co.id, Senin (31/1/2022).
Tidak dipungkiri oleh Ginting, tidak adanya petugas UGD merupakan kelalaian fatal dan harus dipertanggungjawabkan.
“UGD itu harus siap melayani 24 jam sehari dan 7 hari Seminggu. Tidak ada istilah libur,” terangnya.
Kasus pasien yang terlambat dilayani di Puskesmas Meliau harusnya tidak terjadi jika petugas sigap dan ada di tempat.
“Kasus-kasus UGD bisa terjadi kapan saja. Seperti kecelakaan, keracunan dan penyakit gawat darurat lainnya,” ujarnya.
Menurut Ginting, lamanya waktu respos petugas menjadi penting karena Gawat Darurat berkaitan dengan keselamatan nyawa pasien.
Dirinya mengungkapkan, sebelum kejadian Dinkes sudah mengunjungi Puskesmas Meliau terkait adanya aduan masyarakat terkait buruknya layanan puskesmas.
“Tenaga puskesmas terbatas. Ada tugas tambahan vaksinasi tidak boleh menjadi alasan mengabaikan pelayanan kesehatan lainnya. Terlebih pelayanan UGD,” ucapnya.
Berita Terkait
-
Hilang Harga Diri, Ular Piton Sepanjang 4 Meter Berhasil Ditangkap saat Mengintai Ternak, Malah Jadi Objek Swafoto
-
Aktivitas PETI Kian Meresahkan, Polisi Lakukan Patroli di Wilayah Intake Madi
-
KSP Kembali Tegaskan RS Hanya Untuk Pasien Covid-19 Yang Membutuhkan
-
Kelenteng Tiga, Vihara Tertua di Pontianak Sejak 1829 Masehi, Dibangun dengan Pondasi Kayu Trembesi
-
King of Borneo (KOB) Merilis Album Perdana Mamiara Banua, Apresiasi Atas Kemurahan Hati Alam
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kolaborasi PUBG Mobile dan Peaky Blinders Hadirkan Thomas Shelby
-
Gotong Royong Petugas Gabungan Bersihkan Rumah Warga dan Gereja Pascabanjir Sekadau Hulu
-
OJK Hentikan 2.263 Entitas Pinjaman Online Ilegal
-
4 Cushion Lokal dengan Hasil Setara Foundation Cair Mahal, Praktis dan Ramah di Kantong
-
OJK Terbitkan Aturan Teknologi Informasi Perkuat Keamanan Digital BPR dan BPR Syariah