SuaraKalbar.id - Seorang pemuda inisial LK diduga telah melakukan tindak pemerkosaan terhadap seorang perempuan di Desa Mutus, Kecamatan Jawai, Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat.
Berdasarkan keterangan yang diunggah akun instagram @beritesambas, korban merupakan seorang perempuan yang sudah menikah.
Korban diduga mengalami tindak pemerkosaan di rumahnya saat ditinggal oleh suaminya untuk merantau.
Adapun pelaku, diam diam masuk ke rumah korban dengan membawa senjata tajam.
Senjata tajam tersebut selanjutnya digunakan oleh pelaku untuk mengancam korban saat melancarkan aksi bejarnya.
Saat ini pelaku sedang dalam proses pencarian pihak kepolisian.
Sementara itu, korban saat ini sedang syok berat akan kejadian yang dialami.
"Semoga pelaku cepat ditemukan dan dihukum atas berdasarkan undang-undang yang berlaku." dikutip dari akun instagram @beritesambas (3/9/2022).
Kabar pemerkosaan ini pun menjadi perbincangan hangat masyarakat sambas hingga viral. Para netizen yang mengetahui kabar tersebut mengutuk perbuatan pelaku.
Baca Juga: Belum Juga Ditangkap, Pria Bakar Istri di Depok Masih Berkeliaran, Polisi Ungkap Hal Ini
Tag
Berita Terkait
-
Belum Juga Ditangkap, Pria Bakar Istri di Depok Masih Berkeliaran, Polisi Ungkap Hal Ini
-
MPRO Bertekad Bawa Daud Yordan Masuk 10 Besar Petinju Top Dunia
-
Waduh, Putri Sambo Akui Diperkosa dan Dibanting Brigadir J, Lagu Lama Berdendang Kembali
-
Jelang Duel Melawan Petinju Filipina, Ongen Saknosiwi Kembali Pusatkan Latihan di Sasana Milik Daud Yordan
-
Jangan Keliru, Pahami Perbedaan Pelecehan Seksual dan Kekerasan Seksual
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Waspada! BMKG Rilis Prakiraan Cuaca untuk Sintang dan Sekadau Sepekan
-
Dinkes Kalbar Tingkatkan Kewaspadaan Superflu, Masyarakat Diminta Tetap Waspada Tanpa Panik
-
6 Imigran Gelap Asal Afghanistan dan Afrika Diamankan di Lombok, Ini Perkaranya
-
Kolaborasi PUBG Mobile dan Peaky Blinders Hadirkan Thomas Shelby
-
Gotong Royong Petugas Gabungan Bersihkan Rumah Warga dan Gereja Pascabanjir Sekadau Hulu