SuaraKalbar.id - Viral, selebgram Fuji bocorkan nominal belanja sederet artis ternama di Indonesia saat hadir dalam sebuah acara.
Lewat unggahan akun Instagram story di akun pribadinya, Fuji tampak meminjam beberapa smartphone milik para artis dengan sengaja untuk melihat berapa nominal yang dikeluarkan untuk berbelanja di aplikasi belanja online.
Awalnya, Fuji tampak memergoki Sarwendah dan Dewi Persik yang tampak sedang mengejar berbagai promo belanja di aplikasi ecommerce tersebut.
Namun pada story selanjutnya, tampak Fuji terlihat cukup penasaran dengan jumlah biaya yang dihabiskan para artis untuk belanja selama beberapa bulan belakang yang dimulai dengan Dewi Perssik.
Baca Juga: Puan Maharani Beri Penghormatan ke Korban Tragedi Itaewon, Pinkan Mambo Kesal sama Raffi Ahmad
Dengan meminjam smartphone Dewi Perssik Fuji merekam dan akhirnya memperlihatkan bahwa Dewi Perssik telah menghabiskan uang untuk berbelanja sebesar Rp 37 juta selama 4 bulan terakhir.
"Kali ini mami DP (Dewi Perssik), kita lihat ya guys. Rp 37 juta! Masyaallah," ucap Fuji cukup terpukau.
Melihat total berlanjaannya, DP terlihat hanya bisa tertawa sambil memandang dan mengambil smartphone yang dikembalikan oleh Fuji.
Selain itu ada pula Aurel Hermansyah yang duduk di dekat DP yang turut mendapatkan giliran pengecekan nominal belanja oleh Fuji.
Tak disangka, Fuji terlihat cukup kaget melihat bawa nominal belanja yang dikeluarkan oleh istri Atta Halilintar tersebut bahkan mencapai hingga Rp 94 juta rupiah.
"Rp 94 juta!! Kak Aurel ini dikit? Ini banyak banget kak! Astagfirullahaladzim!" Ujar Fuji terkejut disusul dengan respon Aurel yang juga tak menyangka pengeluarannya mencapai nominal tersebut.
Berita Terkait
-
Kini Beda Keyakinan, Sikap Betrand Peto saat Ruben Onsu Rayakan Lebaran Tuai Sorotan
-
Perjuangan Sarwendah Demi Anak: Tutup Telinga Soal Ruben Onsu Mualaf Hingga Bawa ke Psikolog
-
Teka-teki Orang Tua Kandung Lily Anak Raffi Ahmad, Kini Ulang Tahun yang Pertama
-
Satu-satunya Anak Perempuan Raffi Ahmad, Kue Ultah Lily Buat Salah Fokus
-
10 Potret Ulang Tahun Lily Anak ke-3 Raffi Ahmad, Dirayakan Sederhana
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Desa Wunut Bagikan THR dan Jaminan Sosial, Bukti Nyata Inovasi Desa Berkat Program BRI
-
Panduan Jelajah Bukit Kelam: Destinasi Wisata di Sintang yang Menakjubkan
-
Mengenal Tradisi Gawai Dayak: Tempat Liburan Sekaligus Menyelami Budaya Lokal
-
Rute Perjalanan Darat dari Pontianak ke Kapuas Hulu: Apa yang Perlu Kamu Siapkan?
-
Kuliner Khas Kalimantan Barat: 7 Makanan yang Wajib Dicoba Saat Liburan