SuaraKalbar.id - Viral Orang Dalam Gangguan Jiwa (ODGJ) ditemukan tak bernyawa diduga lakukan aksi gantung diri di sebuah pohon dekat kuburan pada kawasan Gang Meliau, Jalan Haji Abbas, Pontianak, Kalimantan Barat.
Kejadian yang menggemparkan masyarakat tersebut diketahui terjadi pada Minggu subuh (22/10/23) pukul 04.00 WIB.
Dalam unggahan yang dibagikan oleh akun Instagram @pontianak_infomedia, kejadian penemuan ODGJ yang gantung diri tersebut ditemukan oleh seorang penjaga malam.
"Menurut keterangan saksi, saat ia hendak pergi ke masjid sekira pukul 04.00 WIB, melintas di Gang Meliau, dia menemukan sosok yang sudah dalam keadaan gantung diri," tulis keterangan dalam unggahan tersebut.
Baca Juga: Sejarah Singkat Kota Pontianak yang Rayakan Ulang Tahun Setiap 23 Oktober
Mengetahui hal tersebut, sang penjaga malam lantas mengajak warga sekitar untuk mengecek korban yang akhirnya kemudian dilaporkan ke pihak berwajib.
"Informasi dari masyarakat sekitar menunjukan bahwa korban telah tinggal di Gang Meliau selama sekitar 2 bulan dan diduga menderita gangguan jiwa," tambah keterangan dalam unggahan tersebut.
Saat ini diketahui korban telah dievakuasi pihak berwajib ke salah satu rumah sakit untuk dilakukan visum.
Unggahan tersebut lantas cukup banyak menarik perhatian publik, namun terlihat para netizen tampak curiga dengan kematian korban.
Lewat kolom komentar netizen mengakui terdapat kejanggalan terkait korban yang disebutkan sebagai ODGJ namun memiliki keinginan untuk bunuh diri.
Baca Juga: Cerita Remaja Penjual Es Lilin di Pontianak jadi Korban Bully, Dikatai Yatim hingga Disebut Kafir
"Ada keanehan?? Masa OFGJ bunuh diri? ODGJ kan tanpa beban hidup, ODGJ tidak mungkin ada pemikiran akhiri hidup," tulis @she****
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Sejarah Singkat Kota Pontianak yang Rayakan Ulang Tahun Setiap 23 Oktober
-
Cerita Remaja Penjual Es Lilin di Pontianak jadi Korban Bully, Dikatai Yatim hingga Disebut Kafir
-
Guru di Serang Baru Bekasi Akhiri Hidup dengan Cara Tragis, Keluarga Ungkap Fakta Soal Korban
-
Baju Kurung Melayu: Simbol Kebanggaan pada Hari Ulang Tahun Pontianak
-
Comeback Stronger Alexis Messidoro, Hari Apes Memang Tak Ada di Kalender
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Samsung Murah Rp2 Jutaan: RAM Gede, Kamera Terbaik
- Cari Mobil Bekas Harga Rp35 Jutaan? Ini Rekomendasi Terbaik, Lengkap dengan Spesifikasinya!
- Dulu Hanya Sultan yang Sanggup, Kini Jadi Mobil Bekas Murah: Ini Deretan Sedan Mewah Kelas Atas
- 8 Mobil Bekas Murah 7 Seater Rp60 Jutaan, Pajaknya Lebih Murah dari Yamaha XMAX
- 5 HP Redmi Murah RAM 8 GB, Harga Sejutaan di Mei 2025
Pilihan
-
Puan Tolak Relokasi Warga Gaza, PCO: Pemerintah Cuma Mau Mengobati, Bukan Pindahkan Permanen
-
Wacana 11 Pemain Asing di Liga 1 Dibandingkan dengan Saudi Pro League
-
Dewi Fortuna di Sisi Timnas Indonesia: Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik, Super Murah Pas buat Kantong Pelajar
-
Mitsubishi Xpander Terbaru Diluncurkan, Ini Daftar Pembaruannya
Terkini
-
SPMB 2025 Kota Pontianak, Ini Daftar Sekolah yang Buka Jalur Domisili untuk Siswa Luar Kota
-
Kalbar Akan Bentuk 2.038 Koperasi Merah Putih, Ini Syarat Untuk Jadi Anggota dan Raih Manfaatnya!
-
Pengundian Dilakukan Transparan, Para Pemenang Menerima Hadiah BRImo FSTVL 2024
-
Mengungkap Sejarah Suku Dayak, Dari Rumah Panjang Hingga Mitos Panglima Burung
-
Jeblok! Harga Emas Antam, UBS, dan Galeri24 Kompak Turun di Pegadaian!