Scroll untuk membaca artikel
Bella
Sabtu, 30 Desember 2023 | 17:57 WIB
Ilustrasi tahun baru (Pexels)
Gaia Bumi Raya City Kubu Raya. (Ist)

Lokasi selanjutnya berada di salah satu mall terbesar di Kubu Raya. Pada tahun ini, mall tersebut diagendakan memiliki event kembang api dalam rangka menyambut tahun baru.

Lokasi ini menjadi pilihan tepat bagi orang-orang yang ingin menyaksikan pesta kembang api sekaligus berbelanja bersama keluarga maupun orang terdekat.

3. Taman Alun-Alun Kapuas

Taman Alun-Alun Kapuas Pontianak. (Jepin Pontianak)

Lokasi selanjutnya berada di pusat kota lainnya yaitu Taman Alun-Alun Kapuas yang berada di Jalan Rahadi Usman, Tengah, Pontianak, Kalimantan Barat.

Baca Juga: Malam Tahun Baru, Polres Pontianak Buka Kemungkinan Tutup Jalan Gajah Mada

Menjadi salah satu pusat kota, tak jarang lokasi ini turut kerap menjadi tempat sejumlah perayaan dilakukan. Beberapa kali pesta kembang api dapat disaksikan di lokasi ini.

Lokasi ini menjadi salah satu tempat yang tepat bagi keluarga untuk menonton kembang api karena turut menjadi tempat yang tempat untuk berlibur sambil menyaksikan keindahan Sungai Kapuas yang berada di tepian Pontianak.

Demikian sejumlah tempat yang tepat untuk menyaksikan kembang api di Pontianak jelang tahun baru 2024. Semoga bermanfaat.

Kontributor : Maria

Baca Juga: Viral TikTokers Nekat Sewa Kamar Hotel Terbengkalai di Pontianak: Lantai 3 Serem Banget!

Load More