SuaraKalbar.id - Seorang pemuda nekat membobol kotak amal yang berada di dalam Surau Al-Ikhwan, Jalan Rajawali, Pontianak, Kalimantan Barat pada Jum'at malam lalu.
Aksi tak terpuji pemuda tersebut diketahui terekam kamera CCTV dan dibagikan oleh akun Instagram @pontianak_infomedia pada hari Selasa (23/01/2024).
Dalam unggahan yang dibagikan, terlihat pelaku yang menggunakan jaket hoodie awalnya tampak masuk perlahan ke dalam surau.
Melihat keadaan surau sepi, pelaku lantas berjalan ke arah kotak amal yang berada di tengah surau dan kemudian bergegas membobolnya.
Aksi pembobolan yang dilakukan pelaku terlihat berjalan cukup lama dengan dirinya yang sesekali tampak memantau keadaan untuk memastikan tak ada saksi yang melihat tindak kejahatannya.
Usai beberapa menit, pelaku kemudian terlihat berhasil membuka kotak amal tersebut dan mengambil sejumlah uang.
Menyadari tak ada orang yang melihat aksinya, pemuda tersebut lantas dengan cepat meninggalkan surau.
Aksi pembobolan tersebut lantas mendapatkan cukup banyak perhatian publik, tak sedikit netizen dibuat geram dan beberapa diantaranya menebak maksud pelaku melakukan aksi kejahatan tersebut.
"Sakau kali tuh," tulis netizen.
Baca Juga: Tega! Motor Kurir Dibawa Kabur Maling, Saat Antar Paket di Pontianak
"Ini efek narkoba nih makanya berani gak mandang tempat.. parahhh," tulis netizen
"Kalau dalat biarkan aja dia, tapi sebelum dibiarkan gitu aja, pecahkan dulu tempurung kakinya abis itu biarkan dia lepas," geram netizen lain.
Kontributor : Maria
Berita Terkait
-
Penjual di Dermaga Tepian Kapuas Buang Sampah ke Sungai, Warganet Resah
-
Sintang Dilanda Banjir, Warga Sampai Gantung Motor di Atap Rumah
-
Gagalkan Penyelundupan Narkoba Antar Provinsi, Polres Kubu Raya Sita 1,5 Kilogram Sabu
-
Kades Pasir Panjang Mempawah Mohlis Supriandi Bantah Pernah Berbuat Mesum di Kantor Desa
-
Detik-Detik Perempuan di Pontianak Lakukan Percobaan Bunuh Diri dari Lantai 3
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
Holding UMi Aktif Dampingi Pelaku Usaha Mikro Agar Naik Kelas
-
Perluas Jangkauan Kesehatan, BRI Peduli Salurkan Ratusan Unit Ambulans di Seluruh Indonesia
-
Selaras dengan Asta Cita, BRI Perkuat Ekonomi Desa Melalui Program Desa BRILiaN
-
Konsistensi BRI Salurkan BLTS, KUR, dan Dukung Program MBG hingga FLPP Wujudkan Kesejahteraan Rakyat
-
VinFast: Ketika Kendaraan Listrik Bersenyawa dengan Kehidupan, Membangun Masa Depan Berkelanjutan