
Ridwan Kamil pun membalas komentar Bude Sumiyati tersebut dengan jawaban kocak.
"Aamiin. Semoga berhasil," balas pria yang akrab disapa Kang Emil tersebut.
Netizen langsung menimpali komentar Bude Sumiyati tersebut. Banyak yang tak rela Bude Sumiyati menikah dengan Sahrul Gunawan.
Baca Juga:Jadi Wakil Bupati Terpilih, Sahrul Gunawan Siap Wujudkan Janji Politik
"Saingan berat muncul nih," sahut lainnya. "budee jangan bikin aku patah hati," timpal netizen.
"Jangan dulu bude. Aku belum mau merayakan hari patah hati nasional part III setelah raisa dan isyana," tulis netizen lain.