Hal serupa juga dialami suara.com ketika menghubungi pejabat-pejabat Kanwil Kemenkum HAM Kalbar. Bahkan, saat mendatangi kantornya, Kamis (21/1/2021), tidal ada satu pun pejabat terkait bisa ditemui untuk dikonfirmasi. Semua yang ingin ditemui sedang ada kegiatan di luar.
Kontributor : Ocsya Ade CP