Cara Download Video YouTube dengan Menggunakan Savefrom.net

Tidak perlu menginstal software lain atau mencari layanan online yang berfungsi untuk mendownload video online lagi.

Pebriansyah Ariefana
Jum'at, 01 Oktober 2021 | 12:09 WIB
Cara Download Video YouTube dengan Menggunakan Savefrom.net
Cara download video YouTube dengan menggunakan Savefrom.net.

SuaraKalbar.id - Cara download video YouTube dengan menggunakan Savefrom.net. SaveFrom.Net adalah layanan yang membantu mengunduh video atau musik online dengan cepat dan gratis.

Tidak perlu menginstal software lain atau mencari layanan online yang berfungsi untuk mendownload video online lagi.

SaveFrom membantu untuk mengunduh video online, acara TV, atau permainan olahraga dari banyak situs web, hanya dengan memasukkan URL video dan mengklik Unduh. Ekstensi pengunduh video kami untuk Chrome juga tersedia.

Download Video YouTube via Savefrom.net

Baca Juga:Cara Download Video Youtube di HP Android dan iPhone

Situs ini adalah YouTube downloader yang sudah populer dari dulu. Banyak orang yang merasa dimudahkan dengan hadirnya situs ini. Cara penggunaannya sangat mudah dan sederhana.

  1. Pertama, buka aplikasi YouTube pada browser lalu cari video yang hendak Anda unduh, kemudian copy link video tersebut.
  2. Buka situs savefrom.net, lalu paste link pada kolom yang tersedia.
  3. Klik opsi “Download”, lalu pilih format video sesuai dengan yang Anda inginkan.
  4. Klik lagi opsi “Download” dan tunggu sampai proses pengunduhan selesai.
  5. Lihat folder download pada ponsel Anda dan nikmati video yang telah terunduh.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini