SuaraKalbar.id - Jalan-jalan ke Pontianak, tak lengkap rasanya kalau belum mampir ke Warung Kopi Asiang yang legendaris.
Warung Kopi Asiang berlokasi di Jalan Merapi, Benua Melayu Barat, Pontianak, Kalimantan Barat. Tak sulit untuk menemukan warkop ini karena sejak pagi sudah ramai pembeli.
Setiap hari, Warkop Asiang buka dari pukul 05.00-17.00 WIB. Dari pagi hingga menjelang siang para pengunjung ramai berdatangan. Mereka rela mengantre demi secangkir kopi.
Usut punya usut, daya pikat warkop Asiang ada di sosok sang barista sekaligus pemilik kedai.
Baca Juga: Polisi Selidiki Penyebab Kebakaran Ruko di Kota Baru Pontianak
Dialah Yohanes Fendi atau yang karib disapa Asiang. Beda dari barista lain, Asiang memilih untuk telanjang dada saat meracik kopi.
Inilah yang membuat kedai Asiang dikenal sebagai warkop 'telanjang'. Namun saar SuaraKalbar.id berkunjung, Asiang tak seperti biasanya.
Pria 64 tahun itu terlihat mengenakan baju saat menyeduh kopi untuk para pengunjung yang sudah memenuhi kedai.
Setiap hari Asiang berdiri di tempat ternyamannya yang ada di bagian depan kedai tanpa banyak bicara. Dari tempat itu, aroma wangi kopi semerbak memenuhi ruangan.
Kedua tangannya asyik mengangkat jug kopi bercorong runcing lalu mengisi cangkir-cangkir keramik di hadapannya.
Baca Juga: 3 Pendemo Tolak UU Cipta Kerja di Pontianak Positif Covid-19
“Kalau sudah ramai ya seperti ini. Saya sibuk menghidangkan kopi kepada pelanggan," ungkapnya.
Berita Terkait
-
Liburan ke Pemalang, Jangan Lupa Cicipi 5 Kuliner Legendaris Ini sebelum Hengkang
-
Telur Asin Salah Satunya, Ini 6 Kuliner Legendaris yang Wajib Dicicipi di Brebes
-
Jadwal Buka Puasa Pontianak dan Sunah-Sunah Berbuka Puasa
-
3 Kuliner Legendaris di Blok M, Lezatnya Tak Kalah dari yang Lagi Viral!
-
3 Kuliner Legendaris di Cikini yang Melegenda, Nikmati Cita Rasa Autentik!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!