SuaraKalbar.id - Viral dua orang pelaku yang diduga merupakan bagian dari rombongan bocah liar bersenjata tajam telah berhasil diamankan oleh kepolisian Singkawang, Kalimantan Barat.
Kabar tersebut viral di sosial media usai diunggah oleh akun Instagram @mitra_patroli_kalbar pada Sabtu (09/03/2024) siang.
Lewat unggahan yang dibagikan, terlihat dua orang pelaku yang diduga masih berusia di bawah umur tampak duduk pasrah di depan para pihak berwajib yang berhasil mengamankan mereka.
Dengan wajah tak berdaya, kedua pelaku tampak bertelanjang dada memandang ke arah kamera.
"Jagoan neon jalan Nirbaya sudah diamankan, tinggal teman-temannya menyusul," ketik akun tersebut.
Selain mengamankan pelaku, pihak kepolisian tampak turut berhasil mengamankan sejumlah barang bukti berupa senjata tajam (sajam) yaitu celurit dan parang.
Unggahan tersebut lantas menarik cukup banyak perhatian publik, tak sedikit netizen tampak dibuat geram oleh para pelaku meskipun telah berhasil tertangkap. Selain itu netizen turut meminta kepolisian agar segera menangkap rekan-rekan pelaku lainnya.
"Alhamdulillah. Tolong pak dididik yg keras anak-anak ini seperti nya mereka tak bersyukur dididik dengan kasih syg org tua nya," ketik netizen.
"Jangan bawa muke melasss woii.. Ndak LUCUU tau ndk, ndak padam gaye kau nih....," tulis netizen.
Baca Juga: Ngeri! Remaja Nekat Bawa Sajam di Kubu Raya Cuma Karena Ingin Tenar
"Naseb baek kau ketangkap ,klo masyarakat yg nangkap kau ..emm tinggal name kau ..," ketik netizen.
"He'eh, ngape ndak ngelawan? Kemaren kayaknye jago benar tuh?" sindir netizen.
Berita Terkait
-
Ngeri! Remaja Nekat Bawa Sajam di Kubu Raya Cuma Karena Ingin Tenar
-
Viral Kumpulan Bocah Liar di Pontianak Buka Perekrutan Anggota, Polisi: Serang Adeklah Bang
-
Lagi-Lagi! Bocah Liar di Pontianak Terekam Serang Warga dengan Sajam
-
Viral Video Bapak-Bapak di Kubu Raya Curi Beras 1 Karung, Buntut Harga Beras Mahal?
-
Heboh 5 Dugaan Pelanggaran Pemilu 2024 di Singkawang, Ada Upaya Manipulasi Dokumen C?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Kolaborasi PUBG Mobile dan Peaky Blinders Hadirkan Thomas Shelby
-
Gotong Royong Petugas Gabungan Bersihkan Rumah Warga dan Gereja Pascabanjir Sekadau Hulu
-
OJK Hentikan 2.263 Entitas Pinjaman Online Ilegal
-
4 Cushion Lokal dengan Hasil Setara Foundation Cair Mahal, Praktis dan Ramah di Kantong
-
OJK Terbitkan Aturan Teknologi Informasi Perkuat Keamanan Digital BPR dan BPR Syariah