Jembatan Gantung di Segedong Mempawah Putus, Sepeda Motor Nyaris Tercebur ke Sungai, Pengendara Tersangkut

"Sudah kita peringatkan agar hati-hati.terutama untuk kendaran motor jangan lewat jembatan,"

Bella
Rabu, 09 November 2022 | 21:02 WIB
Jembatan Gantung di Segedong Mempawah Putus, Sepeda Motor Nyaris Tercebur ke Sungai, Pengendara Tersangkut
Warga mengevakuasi pesepeda motor yang terjebak pada jembatan gantung putus di Desa Peniti Dalam 1, Kecamatan Segedong, Mempawah, Kalimantan Barat, Rabu (9/11/2022).[Suara.com/Diko Eno]

"Warga ada baiknya lebih hati-hati supaya kejadian sama tak terulang. Jika ada aturan mengenai lalu lintas jembatan ada baiknya ikuti dan taati saja, karena untuk kebaikan dan keselamatam kita bersama," pungkasnya.


Kontributor: Diko Eno

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini