SuaraKalbar.id - Jalan Puring Kencana diusulkan dibangun di Perbatasan RI-Malaysia di Kapuas Hulu, Kalimantan Barat (Kalbar).
Usulan tersebut disampaikan oleh Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan dan saat ini masih digodok untuk direalisasikan.
Fransiskus Diaan mengusulkan pembangunan ruas jalan Nanga Kantuk Empanang ke Puring Kencana di Kapuas Hulu.
"Sudah saya bahas dengan Ketua Komisi V, terutama yang berkaitan status jalan karena jalan tersebut saat ini masih status jalan kabupaten," ujarnya saat meninjau jalan pararel perbatasan, di Kecamatan Badau, Rabu (6/8/2021).
Baca Juga: Ekspor Durian ke China Lancar, Puluhan Ton Dikirim Setiap Dua Bulan
Ia mengatakan, ruas jalan Empanang ke Puring Kencana sekitar 45 kilometer dengan anggaran cukup besar, sehingga perlu dibangun melalui dana pusat.
Menurutnya, akan diupayakan pengajuan status jalan dari kabupaten menjadi status jalan nasional atau provinsi.
"Pengalihan status jalan akan kami kaji. Tadi sudah dibicarakan dan disampaikan ke Ketua Komisi V DPR RI, jadi Pak Lasarus nanti akan membahas bersama Kepala Balai Bina Marga Kementerian PUPR," kata Fransiskus.
Pembangunan dari pemerintah pusat, kata, dia cukup banyak untuk Kapuas Hulu terutama di bidang infrastruktur jalan dan jembatan.
Ia mengatakan salah satu contoh jalan pararel perbatasan, yang sangat penting dan dibutuhkan masyarakat perbatasan.
Jalan itu,bukan hanya menembus antar kecamatan, juga menebus ke batas Kabupaten Sintang, bahkan akan tembus ke batas Kalimantan Timur.
"Kita sangat berterima kasih kepada pemerintah pusat atas perhatian pembangunan untuk Kapuas Hulu, terutama kita berterima kasih juga atas kunjungan Ketua Komisi V DPR RI dan jajaran Kementerian PUPR," pesannya. (Antara)
Berita Terkait
-
Kabar Gembira! UMK Kalimantan Barat 2025 Dipastikan Naik: Tembus Rp 3,5 Juta?
-
Modal Cuma-Cuma dari Astra, Warga Gang Durian Bertahan Budidaya Ikan Nila Meski Tantangan Menghadang
-
Fantastis! Uang Rampasan Korupsi Proyek Jalan di Bengkalis Rp37,4 Miliar, KPK Setor ke Kas Negara
-
Resmi! Fransiskus Diaan Kantongi Nomor Urut 1 di Pilkada Kapuas Hulu 2024
-
Dimana Lokasi Kantor Desa Mirip Istana Garuda IKN? Publik Terbelah Gegara Desain Kepalanya
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Kecelakaan Tragis di Jalan Trans Kalimantan: Seorang Pengendara Motor Tewas di Tempat
-
Aston Pontianak Ajak Masyarakat Meriahkan Pilkada Serentak dengan Promo Menarik dan Tantangan Kreatif
-
Banjir Kembali Rendam Desa Darit Landak, Ketinggian Air Capai 80 Centimeter
-
Ngeri! Ngaku Lihat Pria Lain di Kamar Istri, Suami di Kalbar Ngamuk Bacok 3 Orang
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities