Hampir serupa dengan tampilan bakmi pada umumnya, yang membedakannya hanya pada daging yang digunakan, yaitu daging kepiting tentunya.
Bakmi kepiting khas ketapang memiliki tekstur mie yang kenyal dan lentur karena terbuat dari tepung terigu dan tepung tapioka.
Selain potongan daging kepiting bakmi ini, biasanya juga dilengkapi dengan pangsit dan bakso.
Bakso yang digunakan berbahan dasar ikan, dan juga taburan bawang goreng, serta sayuran.
Makanan khas ini banyak dijumpai pada perayaan-perayaan tertentu seperti Idul Fitri, Idul Adha, atau acara syukuran serta hari-hari penting lainnya.
Uniknya lagi, ketupat colet memiliki beragam bentuk seperti ketupat bawang merah, ketupat bawang putih, ketupat biasa, ketupat jontong, ketupat kumbek dan masih ada beberapa ragam bentuk dari ketupat colet.
Cara penyajiannya juga berbeda dengan cara memakan ketupat pada umumnya.
Ketupat colet didampingi dengan rendang yang dagingnya dipotong kecil-kecil dengan kuah rempah-rempah yang banyak dan kental.
Baca Juga: Nikmati Jantung dunia di Hutan Albazia Kubu Raya
Selain rendang ketupat colet ini bisa juga dinikmati menggunakan serundeng.
Tidak sembarang memakannya, ada teknik khusus agar terlihat seperti orang lokal yaitu ketupat dicoletkan pada masakan daging rendang.
Oleh-oleh atau makanan khas Ketapang satu ini cukup unik, kalau biasanya dendeng terbuat dari daging sapi namun di Ketapang dendeng dibuat dari daging rusa.
Sama halnya dengan dendeng sapi, dendeng rusa juga melalui proses yang sama dengan cara dikuliti dan mulai diiris tipis hingga menyerupai lembaran-lembaran.
Kemudian lembaran-lembaran ini direndam di dalam air garam dengan beberapa bumbu lainnya selama satu malam.
Tag
Berita Terkait
-
Bank Sinarmas Pontianak Ditembak, Ada Belasan Lubang di Jendela
-
Tim Wushu Kalbar Optimistis Raih Medali, Andalkan Syella Nastasha
-
Kalimantan Barat Raih Emas Mobile Legends Eksibisi Esport PON Papua
-
Kalimantan Barat Raih Emas Mobile Legends di PON Papua
-
5 Tempat Wisata Kuliner di Pontianak, Wajib Cicipi Bakmi Kepiting Ou Kie
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
4 Pejabat KPU Karimun Ditetapkan Jadi Tersangka Korupsi Dana Hibah
-
Kepala Patung Soekarno di Indramayu Miring gegara Tertimpa Tenda
-
Pawai Cap Go Meh 2026 di Pontianak Digelar Setelah Salat Tarawih
-
BRI Perkokoh Kemitraan Strategis dengan SSMS untuk Tingkatkan Skala dan Keberlanjutan Industri Sawit
-
151 Penyandang Disabilitas Terima Paket Sembako dan Nutrisi