SuaraKalbar.id - Massa rombongan liar Kongres Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) kembali membuat kegaduhan saat berada di Pontianak, Kalimantan Barat (Kalbar).
Setelah sempat memblokade jalan Letjen Sutoyo, Kota Pontianak, kini beredar video massa kongres diduga menginjak-injak nasi kotak yang sempat dibagikan oleh Polda Kalbar.
Dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @detik.kalbar, terlihat sejumlah oknum massa Kongres HMI tersebut tampak menginjak-injak nasi kotak yang telah disediakan.
Para pelaku tampak membabi-buta menginjak nasi kotak tersebut.
Baca Juga: Viral Video Maling di Pontianak Curi 1 Kardus Minyak Goreng
"Teriak-teriak lapar, diberi makan diinjak-injak terus mau loe apa kawan?" Tulis keterangan dalam unggahan tersebut, dikutip Sabtu (25/11/2023).
Netizen yang menyaksikan video tersebut ikut kesal, hingga mengecam aksi yang dilakukan oleh massa Kongres HMI.
"Kalau gak mau makan jangan diinjak-injak blok," kesal netizen.
"Kalian ini pendatang ya, belum kena kibau bah," marah netizen.
"Mahasiswa Islam mana yang kau wakili nih? Tak ada adab sama sekali," tambah netizen lain.
Baca Juga: Seorang Pria Ditemukan Tewas di Belitang Hulu Sekadau Kalbar
Sebelumnya, rombongan massa dari Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat tersebut tiba di Asrama Haji, Pontianak, Kalbar, sejak Jum'at (24/11/2023) sore. Kedatangan mereka untuk menghadiri Kongres HMI ke-XXXII.
Berita Terkait
-
Pengacara Sebut Maria Lestari Tak Dapat Surat Panggilan dari KPK untuk Jadi Saksi Kasus Hasto
-
Maria Lestari Mangkir Lagi Saat Dipanggil untuk Kasus Hasto, KPK Akan Jemput Paksa?
-
Momen Timses Ria Norsan-Krisantus Kurniawan Nyanyi Lagu Kegagalan Cinta saat Cabut Nomor Urut Pilkada Kalbar
-
AHY Serahkan Dukungan Kepada Cagub-Cawagub Kalbar dan Maluku Utara
-
Injury Time Pendaftaran Pilkada 2024, Ini Kandidat Jagoan Demokrat di Kalbar dan Maluku Utara
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
-
Cetak Sejarah, Yokohama Marinos Bangga Sandy Walsh Dipanggil ke Timnas Indonesia
Terkini
-
Tugu Khatulistiwa Pontianak Muncul di Promosi Squid Game Season 3
-
Jadwal Imsak dan Salat di Pontianak, Kamis 13 Maret 2025
-
Pemerintah Kubu Raya Pastikan Pemberian THR, Termasuk untuk Ojek Online dan Kurir
-
Pengepul Bensin Diduga Lalai, 2 Kios dan Gerobak di Pontianak Ludes Terbakar!
-
Viral Video Penumpang Citilink Pontianak-Surabaya Melahirkan di Pesawat