Hendak Pulang Usai Antar Ayam, Motor Yamaha N-Max Pedagang Ini Digondol Begal

Korban tukang ayam ya, dia habis nganter ayam dari Pasar Kemayoran terus arah pulang ke Pulogadung lantas dibegal oleh pelaku diduga ada empat orang

Bella
Minggu, 31 Juli 2022 | 23:44 WIB
Hendak Pulang Usai Antar Ayam, Motor Yamaha N-Max Pedagang Ini Digondol Begal
Ilustrasi begal. [Dok.Covesia.com]

Korban yang tak berdaya lalu membiarkan komplotan begal itu membawa kabur sepeda motor Yamaha N-Max miliknya.

"Korban didorong terus diancam. Pelaku bawa sajam (senjata tajam), hanya diperlihatkan saja berupa pisau," tutur Heru. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini